Ciri-Ciri Diabetes yang Terjadi di Usia Muda

Sering Diabaikan, Inilah Ciri-Ciri Diabetes yang Terjadi di Usia Muda-Tangkapan layar diswayjateng.id-
diswayjateng.id - Usia muda adalah fase di mana seseorang dapat menikmati berbagai aktivitas yang menyenangkan, termasuk menjelajahi berbagai jenis makanan yang menarik dan lezat. Ada beberapa ciri-ciri diabetes yang terjadi di usia muda.
Namun, penting untuk tetap waspada terhadap pola makan yang tidak terkontrol. Salah satu risiko kesehatan yang dapat dihadapi oleh individu di usia muda adalah diabetes, sebuah penyakit kronis yang ditandai dengan peningkatan kadar gula dalam darah. Lalu, apa saja ciri-ciri diabetes yang terjadi di usia muda?
Mari kita lihat ciri-ciri diabetes yang mungkin dialami oleh kelompok usia muda. Yuk simak dan baca sampai selesai ya!
BACA JUGA:Inilah 5 Minuman Herbal Pilihan Hidup Sehat Untuk Pengelolaan Gula Darah dan Meringankan Diabetes
BACA JUGA:Inilah 5 Menu Masakan yang Mudah Di Buat Untuk Penderita Diabetes
Ciri-Ciri Diabetes yang Trjadi di Usia Muda
Meskipun sering diasosiasikan dengan orang tua, diabetes juga dapat menyerang individu yang lebih muda. Menurut Data Indonesia, pada tahun 2021, sekitar 19,5 juta orang Indonesia berusia 20-79 tahun menderita diabetes.
Berdasarkan informasi dari Halodoc, berikut adalah ciri-ciri diabetes yang terjadi di usia muda berdasarkan jenisnya:
1. Diabetes tipe 1
Diabetes tipe 1 pada usia muda dapat dikenali melalui beberapa gejala yang perlu diwaspadai, seperti:
- Meningkatnya frekuensi buang air kecil, yang disebabkan oleh ketidakmampuan sel tubuh dalam mengolah kelebihan glukosa.
- Rasa haus yang berlebihan, muncul akibat kehilangan cairan karena sering buang air kecil.
- Kulit dan mulut yang kering, karena diabetes dapat merusak pembuluh darah, menyebabkan kekeringan.
- Penurunan berat badan yang signifikan, karena tubuh menyerap nutrisi dari otot.
- Kelelahan, akibat gangguan dalam pemanfaatan glukosa sebagai sumber energi.
- Penglihatan yang kabur, disebabkan oleh penumpukan glukosa dalam tubuh yang mempengaruhi penglihatan.
2. Diabetes Tipe 2
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: