Penyebab dan Cara Mengatasi DM Instagram yang Eror dan Tidak Muncul

Penyebab dan Cara Mengatasi DM Instagram yang Eror dan Tidak Muncul

Simak Penyebab dan Cara Mengatasi DM Instagram yang Eror dan Tidak Muncul-Tangkapan layar diswayjateng.id-

5. Masalah pada VPN

Penggunaan layanan VPN dapat mengganggu koneksi internet yang digunakan. Salah satu dampaknya adalah kesalahan pada aplikasi Instagram, di mana fitur DM tidak dapat diakses.

BACA JUGA:Cara Mengubah Akun Instagram Bisnis ke Pribadi dan Sebaliknya

Solusi untuk Mengatasi DM Instagram yang Tidak Muncul

Berdasarkan informasi dari Tech Wiser, berikut adalah beberapa langkah yang dapat diambil untuk mengatasi masalah DM Instagram yang tidak muncul di aplikasi.  

1. Periksa Koneksi Internet  

Pastikan koneksi Internet berjalan dengan baik. Pengguna dapat menggunakan jaringan WiFi dan membuka aplikasi lain untuk menguji kecepatan koneksi yang digunakan.  

2. Periksa Status Server Instagram  

Untuk memastikan bahwa server Instagram berfungsi dengan baik, kunjungi situs Down Detector di downdetector.id. Pilih Instagram untuk melihat status server secara langsung.  

3. Hapus Cache Aplikasi Instagram  

Menghapus cache aplikasi Instagram dapat membantu mengatasi masalah yang terjadi pada aplikasi di perangkat. Untuk menghapus cache di perangkat iPhone, pengguna dapat melakukan instal ulang aplikasi.  

Cara Mengatasi DM Instagram yang Tidak Muncul di Android dengan Menghapus Cache

Untuk pengguna ponsel Android, berikut adalah langkah-langkah yang dapat diikuti:

1. Akses Menu Aplikasi di Pengaturan

Mulailah dengan membuka menu 'Pengaturan' di layar utama. Kemudian, pilih opsi 'Aplikasi' yang tertera dalam daftar.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: