Vivo X Fold 3 Pro, Hp Lipat yang Beda
Vivo X Fold 3 Pro Hp Lipat Terbaru yang Beda dari yang Lain, Berikut Ulasannya!-ss ytb putu_reza-
Hal itu juga yang menjadikan hp ini menjadi terlihat semakin mahal dan eksklusif. Untuk kondisi ketika hp ini dilipat juga sama sekali nggak terlihat lipatannya nih.
Kalaupun pas dibuka untuk kegiatan nonton atau bermain game, enggak akan kelihatan banget deh lekukannya. Kelebihan lainnya yang dimiliki oleh hp ini adalah Vivo juga memiliki kecepatan 3D Ultrasonic fingerprint scanner.
Hal itu juga responsif banget dimana layar cover ataupun layar dalemnya sama-sama udah cepat banget. Sedangkan untuk luas layarnya nih 6,53 inci dengan rasio yang 2748 x 1172 piksel.
BACA JUGA: Hp Vivo Y28, Ponsel dengan Kapasitas Baterai Besar
Sedangkan untuk refresh ratenya mencapai 120hz dengan brigtness yang mencapai 4500 nits. Menggunakan chipset snapdragon 8 gen 3 dengan RAM 16 GB dan ROM 512 GB.
Selain itu hp ini juga udah didukung dengan teknologi Ai yang di aplikaisnya notenya bisa kamu gunain nih. Nah beralih ke sektor kameranya yang memiliki resolusi 50 MP dengan lensa telefoto 64 MP dan lensa ultrawide angle 50 MP.
Gimana nih? dari beberapa ulasan mengenai hp lipat terbaru Vivo X Fold 3 Pro ini, apakah sudah membuat kamu tertarik?
Buruan deh beli sekarang juga ya! (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: