SMP Muhammadiyah 2 Kota Tegal Study Tour ke Malang

SMP Muhammadiyah 2 Kota Tegal Study Tour ke Malang

STUDI TIRU – Siswa-siswi dan panitia sedang melakukan studi tiru di Gunung Bromo, Kabupaten Malang.Foto: Istimewa --

DISWAYJATENG, TEGAL - SMP Muhammadiyah 2 KotaTegal mengadakan study tour 2024 dan outingclas ke Malang

sekolah melalui pembentukan panitia. Destinasi ke Malang pun muncul berdasarkan kesepakatan seluruh siswa.

"Study tour tersebut merupakan kesepakatan semua siswa," kata Kepala SMP Muhammadiyah 2 Kota Tegal Imam Mudin.

Siswa antusias dengan adanya study tour tersebut, hal itu merupakan pembelajaran sambil dijalan. Untuk destinasi pertama ke pasir berbisik di Gunung Bromo.  Gunung terbesar dengan hamparan pasir yang begitu sangat luas dipadukan dengan rumput hijau dan gunung yang memutar segitu besarnya.

BACA JUGA:Warga Kabupaten Pemalang Ikuti Seminar Penyuluhan Jasa Keuangan

Destinasi kedua yakni Taman Bunga Selecta, taman yang menyuguhkan aneka wahana air dan satwa serta replika hewan.  Taman Apel yang luas dengan fasilitas settle gratis menuju area taman plus berkebun dengan makan sepuasnya.

"Sebuah kisah, pelajaran, pengalaman baik yang dialami siswa ini akan jadi kenangan besok untuk diceritakan. Sampai jumpa anak-anak kelas 9,  jadikan ini cerita manis di SMP dan kelas VII dan VIII ini jadi refresh untuk melanjutkan belajar di sekolah," pungkasnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: