Apakah Bisa Telur Rebus untuk Diet? Berikut Manfaat dan Penjelasannya

Apakah Bisa Telur Rebus untuk Diet? Berikut Manfaat dan Penjelasannya

telur rebus untuk diet --tangkapan layar instagram @liem_julie

3. Meningkatkan Sistem Metabolisme

Cara membakar lemak yang menumpuk di tubuh khususnya di area perut ini yakni dengan melancarkan proses metabolisme, kandungan protein didalam telur rebus untuk diet ini akan membantu melancarkan proses metabolisme didalam tubuh. 

Selain itu mengonsumsi makanan ini secara rutin juga akan membantu kalori didalam tubuh terbakar dengan menyeluruh, jika lemak, dan kalori terbakar serta proses metabolisme lancar akan dipastikan berat badan menurun.

4. Sumber Kolesterol Baik

Jarang diketahui banyak orang bahwa makanan ini memiliki kandungan kolesterol yang baik untuk tubuh. Pasalnya kolesterol yang ada di makanan berbeda dengan kolesterol darah yang lebih tinggi.

5. Sumber Vitamin D

Tubuh tentunya membutuhkan vitamin D untuk kekuatan kalsium dan fosfor, selain didapat dari teriknya sinar matahari saat pagi hari mengonsumsi makanan ini juga akan membuat tubuh terpenuhi vitamin D.

Pasalnya kuning telur rebus ini memiliki kandungan vitamin D yang sangat banyak, ketika dikonsumsi tubuh akan terpenuhi hingga 82 persen. 

Dengan begitu tulang dan gigi akan semakin kuat, tidak hanya itu saja fungsi otot dan kekebalan juga akan lebih terpelihara.

BACA JUGA:5 Manfaat Nanas Madu untuk Kesehatan, Bisa Membuat Lemak Terbakar dan Perut Buncit Menghilang

Nah itulah beberapa manfaat telur rebus untuk diet yang tentunya akan menambah sumber pengetahuanmu, dengan mengonsumsinya secara rutin maka kamu akan mendapatkan hasil yang diinginkan. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: