Ingin Cepat Kurus dan Berat Badan Ideal? Ini 7 Kebiasaan yang Dapat Anda Lakukan

Ingin Cepat Kurus dan Berat Badan Ideal? Ini 7 Kebiasaan yang Dapat Anda Lakukan

TIDUR CUKUP. Kebiasaan sederhana yang dapat membantu Anda memiliki berat badan ideal--sumber gambar: Felice Cisarella

DISWAY JATENG- Untuk mencapai tubuh dengan berat badan ideal, tentunya tidak ada jalan pintas. Apabila ingin menurunkan berat badan, membutuhkan strategi yang tepat dan menerapkan pola hidup sehat menyeluruh.

Menurunkan berat badan tidak dapat terjadi dalam waktu semalam. Anda perlu menjalani pola hidup sehat secara konsisten agar mendapatkan hasil yang maksimal.

Anda dapat melakukan kebiasaan sederhana secara rutin membantu mencapai target berat badan ideal. Di lansir dari Eat This Not That, berikut kebiasaan yang bikin cepat kurus dan mendapatkan berat badan ideal:

1. Tidak Melewatkan Sarapan

Dalam survei nasional 2011 dari Calorie Control Council, 17% orang Amerika melewatkan makan untuk menurunkan berat badan. Padahal, melewatkan makan terutama sarapan dapat meningkatkan risiko obesitas.

Sebuah studi yang di ambil dari American Journal of Epidemiology menemukan fakta. Bahwa orang yang melewatkan sarapan 4,5 kali lebih rentan mengalami obesitas.

BACA JUGA:8 Rekomendasi Makanan untuk Diet agar Langsing

Sebab, melewatkan makan akan memperlambat metabolisme tubuh dan dapat meningkatkan rasa lapar. Akhirnya, tubuh akan berada dalam mode penyimpanan lemak utama dan meningkatkan peluang makan berlebihan.

2. Makan Makanan Penutup dengan Garpu

Hal kecil seperti ini juga dapat mempengaruhi keberhasilan diet Anda. Sebuah studi 2016 di University of South Florida menemukan orang yang makan makanan penutup dengan sendok.

Cenderung makan lebih banyak dan mengabaikan kalori yang mereka asup. Dibandingkan dengan mereka yang makan makanan penutup menggunakan garpu.

BACA JUGA:7 Penyebab Perut Buncit Pada Wanita dan Tips Sederhana Cara Mengecilkannya

Secara psikologis, makan makanan penutup dengan garpu dapat membuat Anda mengontrol makan lebih sedikit. Sehingga dapat membantu anda cepat kurus dan memiliki berat badan ideal.

3. Tidur Cukup

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: