7 Penyebab Perut Buncit Pada Wanita dan Tips Sederhana Cara Mengecilkannya

7 Penyebab Perut Buncit Pada Wanita dan Tips Sederhana Cara Mengecilkannya

Penyebab dan cara mengatasi perut buncit pada wanita-Freepik-

DISWAYJATENG - Penyebab perut buncit pada wanita adalah salah satu masalah yang dikeluhkan oleh sebagian besar wanita.

Perut buncit ini disebabkan oleh penumpukan lemak di area perut, yang dikenal sebagai lemak visceral.

Penyebab perut buncit pada wanita biasanya disebabkan oleh berbagai kebiasaan seperti makan makanan yang salah, kurang tidur, kurang beraktivitas, pengaruh genetik dan berbagai macam faktor lainnya.

BACA JUGA:Kenali Penyebab Perut Buncit Sejak Dini, Ini 5 Bahaya yang Berpotensi Dialami karena Penumpukkan Lemak

Perut buncit pada wanita ini selain mengganggu penampilan, juga dapat meningkatkan risiko terkena penyakit jantung, diabetes tipe 2, dan berbagai macam jenis kanker.

Untuk itulah kita harus tahu apa saja penyebab perut buncit pada wanita.

Di bawah ini kita sudah merangkum beberapa penyebab perut buncit pada wanita. Simak ulasannya!

1. Faktor genetik

Penyebab umum perut buncit pada banyak wanita adalah karena pengaruh genetik.

Ini karena DNA keluarga dapat mengontrol reseptor gen untuk hormon yang mengatur konsumsi kalori dalam tubuh, seberapa cepat tubuh kenyang dan penumpukan lemak di paha, bokong, dan perut.

2. Konsumsi kalori

Mengkonsumsi terlalu banyak kalori adalah penyebab lain perut buncit pada wanita.

Jika Kamu mengonsumsi terlalu banyak kalori tanpa diimbangi dengan aktivitas fisik yang seimbang, berat badan Kamu bisa bertambah.

BACA JUGA:5 Cara Ampuh Mengatasi Lemak di Perut. Jika Tidak Segera Diatasi Bisa Bikin Perut Buncit

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: