Ikuti 5 Langkah Perawatan Ini, Cara Pria Glow Up Tanpa Skincare

Ikuti 5 Langkah Perawatan Ini, Cara Pria Glow Up Tanpa Skincare

PERAWTAN- Ikuti 5 Langkah Perawatan Ini, Cara Pria Glow Up Tanpa Skincare--

DISWAY JATENG - Glowing adalah cita-cita banyak orang dan telah berulang kali diberi edukasi bahwa produk skincare bisa membantu seseorang untuk glow up,karena bagi pria perawatan ini juga penting untuk memiliki kulit yang sehat dan bersih.namun sebelum itu sebenarnya ada hal penting yang patut diperhatikan sebelum bergantung pada skincare yakni gaya hidup.

Gaya hidup berperan besar banget untuk tubuh hingga kulit wajah,perawatan ini juga bukan hanya untuk wanita akan tetapi pria juga butuh untuk merawat kulit wajah,gaya hidup yang sehat berpotensi untuk membuat seseorang glow up tidak hanya kulit tapi juga kesehatan tubuh keseluruhan. 

 Glow up menjadi istilah yang populer digunakan untuk menggambarkan transformasi positif dalam penampilan maupun sikap seseorang, istilah ini sering digunakan untuk menyebut perubahan positif pada seseorang.perawatan ini juga yang merubah menjadi lebih menarik, percaya diri, dan terlihat lebih baik secara keseluruhan baik bagi perempuan maupun pria.

BACA JUGA:Inidia! 6 Sabun Wajah Pria Beserta Manfaatnya

Cara Glow Up tanpa Skincare:

1.  Minum Air Putih

     Minum cukup air setiap hari untuk menjaga kulit kamu tetap lembab dan sehat,dengan mengikuti langkah perawatan ini pria bisa glow up dengan alami.disarankan orang dewasa mengonsumsi air putih sekitar 8 gelas berukuran 230 ml per hari atau total 2 liter,bermanfaat untuk memperbaiki kulit, meningkatkan suasana hari, dan menyeimbangkan pH tubuh.

BACA JUGA:7 Hal yang Sering Terabaikan Ternyata Bisa Merusak Kulit Wajah Pria, Apa Saja?

2. Kelola Stres

    Saat seseorang stres tubuhnya akan memproduksi corticotrophin-releasing hormone (CRH) yang bisa memicu pelepasan sitokin inflamasi dan meningkatkan produksi minyak pada kulit,harus melakukan perawatan ini supaya menjaga kulit wajah kita supaya sehat selalu.sebenarnya sulit untuk mengatakan jangan stres tapi mengelola stres bukan hal yang mustahil,Jalan-jalan di tempat terbuka juga baik untuk kesehatan kulit.

BACA JUGA:Gampang Banget,Inilah 6 Cara Merawat Kulit Wajah Pria Secara Alami

3. Jangan Begadang

    Menurut National Sleep Foundation begadang berkontribusi dalam peningkatkan kadar hormon kortisol, yang berhubungan dengan stres,namun karena stres akibat kurang tidur dapat membuat kulit tampak kusam dan terlihat lebih tua.untuk orang dewasa adalah selama 7-9 jam setiap hari ,perawatan ini juga sangat penting untuk pria karena akan menjaga kulit wajah lebih sehat.

BACA JUGA:Tips Perawatan Wajah Pria untuk Memiliki Kulit yang Sehat dan Tampak Muda

4. Rutin Mengonsumsi Buah dan Sayuran

    Hindari makanan yang terlalu banyak mengandung gula dan mulailah rutin mengonsumsi sayuran dan buah,pilihlah buah dan sayuran yang mengandung vitamin dan mineral.langkah perawatan ini adalah yang aman untuk wajah dan tubuh kita, makanan adalah salah satu komponennya termasuk kulit, terus-menerus beregenerasi. 

BACA JUGA:Mudah! Ini Perawatan Wajah Pada Pria agar Tampil Ganteng dan Glowing

5.  Rutin Olahraga

     Dengan perawatan ini berolahraga rutin aliran darah di dalam tubuh akan lebih baik sehingga membuat kulit lebih sehat dan segar,menyarankan orang dewasa untuk berolahraga minimal sebanyak 150 menit dalam seminggu atau 30 menit per hari. Keringat yang diproduksi kelenjar keringat saat berolahraga juga akan membantu kotoran yang ada di dalam pori-pori luruh bersama keringat.

  Itulah lima kebiasaan yang bisa kamu bangun agar kulit glow up tanpa skincare,tidak ada salahnya untuk belajar lebih banyak tentang gaya dan fashion pria. Ikuti tren terbaru jika sesuai dengan kepribadian kamu, tetapi jangan takut untuk mengekspresikan diri dengan gaya unik kamu sendiri.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: