Praktis! Inilah Cara Buka Rekening Tabungan Online, BNI, BRI, BTN, BCA dan Bank Mandiri

Praktis! Inilah Cara Buka Rekening Tabungan Online, BNI, BRI, BTN, BCA dan Bank Mandiri

cara membuka rekening online--foto plugin ongkos kirim

5. BCA (Bank Central Asia)

BACA JUGA:5 Bank Digital Terbaik di Indonesia, Tawarkan Layanan Keuangan dan Fitur Menarik untuk Nasabah!

Cara Buka Rekening BCA Online, antara lain :

  1. Install BCA Mobile.
  2. Buka aplikasi dan pilih menu Buka Rekening Baru.
  3. Calon nasabah perlu memastikan nomor handphone belum terdaftar di BCA Mobile.
  4. Klik Buka Rekening
  5. Kalau belum menjadi nasabah BCA sebelumnya, pilih Tidak saat ditanya “Apakah Anda sudah memiliki rekening BCA saat ini?”.
  6. Kemudian pilih Lanjut.
  7. Tentukan produk tabungan yang pengin dipilih (Tahapan, Tahapan Xpresi, atau Tahapan Gold).
  8. Kemudian pilih Lanjut.
  9. Klik kirim ketika ada menu untuk Kirim SMS verifikasi nomor handphone.
  10. Buat Kode Akses dan pilih Lanjut.
  11. Lengkapi dokumen yang diperlukan. Lengkapi informasi pribadi. Tentukan jenis kartu ATM BCA yang pengin digunakan. Isi email dan pilih Lanjut. Tentukan kantor cabang lokasi nasabah ingin terdaftar, lalu pilih Lanjut. Review dan konfirmasi data-data yang telah diisi. Kemudian pilih Lanjut.
  12. Lakukan Video Call buat verifikasi data. Lakukan Aktivasi Mobile Banking.
  13. Buat PIN buat aktivasi mobile dan internet banking.
  14. Rekening BCA telah aktif dan lakukan setoran awal agar bisa bertransaksi.

 

Demikianlah cara membuka rekening baru secara online di bank-bank Himbara (Himpunan Bank Milik Negara). Semoga bermanfaat. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: