Redmi 13C Punya RAM Besar dan Triple Camera, Layar IPS LCD Sudah Full HD

Redmi 13C Punya RAM Besar dan Triple Camera, Layar IPS LCD Sudah Full HD

Kelebihan dan Kekurangan Redmi 13C: HP Rp1 Jutaan dengan RAM Besar, Triple Camera dan Spesifikasi Tangguh--Screenshot Website Resmi Xiaomi Indonesia

Kemudian untuk kamera depannya, hp ini memiliki 1 kamera 8 MP (wide) f/2.0. Untuk perekaman videonya, kedua kameranya sudah mampu merekam hingga resolusi 1080p/30 fps.

4. Baterai

Redmi 13C memiliki baterai besar dengan kapasitas 5000 mAH dengan pengisian daya cepat 18W yang dapat diandalkan dan bisa bertahan sepanjang hari.

BACA JUGA: Masih Ingat dengan Hp Redmi 10? Kini Harganya Semakin Terjangkau lho, Buruan Cek Spesifikasinya Sekarang Juga

Harga Redmi 13C

Ponsel ini menyediakan tiga varian warna yaitu Midnight Black, Glacier White dan Clover Green.

Berdasarkan riset dari website resmi Xiaomi, harga hp ini berkisar Rp1.999.000 hingga Rp2.199.000 sesuai dengan varian memori (Desember 2023).

Fitur-fitur unggulan lainnya:

  1. Extended RAM up to 8 GB
  2. Sensor sidik jari menyatu dengan tombol power
  3. NFC
  4. Slot Memori eksternal up to 1 TB
  5. OS (Android 13, MIUI 14) saat pertama rilis
  6. Proteksi Layar Corning Gorilla Glass

BACA JUGA: Redmi Note 11 Pro 5G! Hp Spesifikasi Gahar, Layar Super Amoled, RAM Besar dengan Harga Terjangkau di 2023

Kelebihan 

Redmi 13C memiliki beberapa kelebihan yang patut dipertimbangkan, yaitu:

1. Layar besar dan refresh rate tinggi

Redmi 13C memiliki layar berukuran 6,74 inci dengan resolusi Full HD Plus. Layarnya juga memiliki refresh rate 90 Hz yang membuat tampilannya lebih mulus dan responsif.

2. RAM dan memori internal besar

Redmi 13C hadir dengan RAM 6/8 GB dan dua varian memori internal 128 GB/256 GB. RAM dan memori internal yang besar ini membuat performa HP ini lebih lancar dan nyaman digunakan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: