5 Rekomendasi Wisata di Pacitan, Nomor 1 Salah Satu Goa Tercantik Se-asia Tenggara

5 Rekomendasi Wisata di Pacitan, Nomor 1 Salah Satu Goa Tercantik Se-asia Tenggara

wisata di pacitan--tangkapan layar instagram @oky_warda

DISWAY JATENG- Wisata di pacitan, Pacitan merupakan salah satu kabupaten jawa timur yang berada di ujung barat, daerah ini menawarkan beragam tempat liburannya yang dapat dikunjungi saat akhir pekan.

Wisata di pacitan ini terkenal dengan berbagai pantainya yang menyuguhkan pemandangan alam yang luar biasa, namun selain itu ternyata disini juga menawarkan keindahan alam lainnya seperti sungai, air terjun, dan gua.

Jika kamu sedang bingung ingin merencanakan liburan kemana, maka wisata di pacitan ini sangat cocok dijadikan list destinasimu. Panorama yang disuguhkan sangat eksotis dan terdapat view yang instagramable, cocok dikunjungi bersama keluarga maupun pasangan tercinta.

Wisata di pacitan ini selalu ramai dikunjungi wisatawan dari berbagai daerah, hal ini dikarenakan view yang disuguhkan begitu indah disertai dengan harga tiket masuk yang ramah dikantong.

BACA JUGA:5 Rekomendasi Tempat Wisata di Kendal, Ada Camping Ground-nya juga!

Dilansir dari radar cianjur, berikut rekomendasi wisata di pacitan yang dapat dikunjungi :

1. Goa Gong

Wisata di pacitan yang dapat kamu kunjungi selanjutnya yaitu goa gong, jika masuk kedalam goa ini kamu akan mendengar suara yang  dihasilkan dari stalaktit dan stalakmit, goa ini semakin cantik karena terdapat penerangan lampu berwarna-warni.

Pasalnya goa ini merupakan salah satu goa tercantik se asia tenggara, panjang dari goa gung ini berkisar 300 meter. Jika liburan kesini kamu akan diajak menyusuri jalan setapak serta menikmati stalaktit dan stalakmit atau mineral yang ada didalamnya.

Untuk tiket masuknya cukup terjangkau, kamu hanya perlu merogoh kocek Rp 5.000 /orang khusus untuk anak-anak sedangkan untuk dewasa dibanderol Rp 20.000 /orang.

Goa gong ini terletak di Jl Salam, Salam, Bomo, Kecamatan Punung, Kabupaten Pacitan, Jawa Timur.

2. Hutan Pinus Gemaharjo

Pemandangan yang disuguhkan wisata di pacitan ini ini sangat luar biasa, mengingat letaknya yang berada dataran tinggi menjadika suasana disini sangat sejuk dan segar. Disini juga tersebar spot foto yang menarik dan tentunya instagenic banget, kamu dapat mengabadikan momen dengan latar belakang deretan pohon pinus hijau yang segar dan subur.

Untuk dapat menikmati pemandangan yang ada disini kamu hanya perlu merogoh kocek sebesar Rp 2.000, sangat murah bukan?

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: