6 Destinasi Tempat Wisata di Solo yang Hits, Banyak Spot Foto dan Cocok untuk Healing

tempat wisata di solo--foto tribun travel
Lokasi : Jalan Slamet Riyadi, Nomor 275, Sriwedari, Laweyan, Kota Surakarta, Jawa Tengah.
Jam buka : Selasa-Minggu pukul 08.00-16.00.
HTM : Rp3.000–Rp5.000.
BACA JUGA:Cara Membuat Nasi Liwet Khas Kota Solo, dijamin Ketagihan!
6. Jurug Solo Zoo
Jurug Solo Zoo dapat kalian jadikan salah satu destinasi wisata di Solo. Ini adalah kebun binatang terbesar di Solo yang memiliki banyak koleksi hewan. Kalian bahkan dapat menunggangi unta di sini.
Lokasi : Jalan Ir. Sutami Nomor 109, Jebres, Kecamatan Jebres, Kota Surakarta, Jawa Tengah.
Jam buka : Senin-Jumat pukul 08.30-16.30, Sabtu-Minggu 08.00-16.30.
HTM : Rp30.000–Rp75.000.
Itulah beberapa deretan tempat wisata di Solo yang penuh sejarah yang wajib kalian kunjungi. Semoga bermanfaat. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: