Adanya Mitos Sosok Manusia Srigala bagi Penghuni Pulau Nusa Kambangan, Benarkah?

Adanya Mitos Sosok Manusia Srigala bagi Penghuni Pulau Nusa Kambangan, Benarkah?

Mitos Manusia Srigala di Pulau Nusa Kambangan-Tangkapan layar Navir Magazine-

Melansir dari berbagai sumber, pada tahun 2012 lalu teror kemunculan Aul ini menyebabkan warga lereng yang biasanya bangun pukul 02.00 WIB dini hari untuk ke pasar harus terhenti sebab dibayangi ketakutan. 

Dengan penemuan bukti jejak hewan buas itu, maka dilakukan penjagaan ketat ketika malam tiba di area lereng Gunung Slamet. Tepatnya di Desa Kebocoran, Kecamatan Kedungbenteng, Kabupaten Banyumas.

Bahkan berdasarkan olah tempat kejadian perkara ditemukan sejumlah jejak hewan yang dimungkinkan sebagai kawanan serigala. Mitos sosok aul ini juga berkembang di Jawa Barat, berdasarkan penuturan warga juga kerap melihat penampakan sosok Aul yang menyerupai seperti manusia serigala tersebut.

BACA JUGA:5 Fakta Menarik Tentang Gunung Slamet, Memiliki Berbagai Kisah Mistis yang Bikin Orang Penasaran

Demikian ulasan mitos sosok manusia srigala yang ada di Nusa Kambangan. Semoga ulasan artikel ini bermanfaat.(*)

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: