7 Tempat Nongkrong di Wonosobo Paling Populer dan Murah, Cocok Banget Buat Nyantai!

7 Tempat Nongkrong di Wonosobo Paling Populer dan Murah, Cocok Banget Buat Nyantai!

tempat nongkrong di wonosobo --

DISWAY JATENG - Wonosobo terdapat sebuah cafe yang menawarkan view alam dan menjadi daya tarik bagi para wisatawan atau pelanggan. Tempat nongkrong di Wonosobo mempunyai hidangan yang murah dengan harga terjangkau.

Tempat nongkrong di Wonosobo tidak hanya menawarkan hidangan makanan yang lezat tetapi juga memberikan view kota yang indah. Makanan disini mempunyai harga yang terjangkau dan tentunya aman di dompet.

Bagi kamu yang sedang mengunjungi wisata Wonosobo jangan lupa mampir di cafe terdekat. Tempat nongkrong di Wonosobo memberikan pengalaman bersantai yang asik ditambah dengan pemandangannya.

Kami sudah merangkum beberapa tempat nongkrong di Wonosobo yang rekomended untuk dikunjungi. Berikut beberapa cafe di Wonosobo yang paling populer dan menawarkan pemandangan yang indah.

BACA JUGA:5 Tempat Camping di Dieng yang Indah dan Cocok Buat Menikmati Sunrise, Nomor 2 Paling Populer!

Daftar Tempat Nongkrong di Wonosobo

1. White House cafe

Tempat Nongkrong di Wonosobo yang pertama yaitu White House cafe. Lokasinya berada di jalan Sabuk Alu, Kec. Wonosobo, Kabupaten Wonosobo, Jawa Tengah.

Cafe ini buka setiap hari senin sampai sabtu dari jam 10 pagi hingga 10 malam. Pemandangan di cafe ini indah dan tentunya harga makanan atau minumannya juga murah.

2. Basement Cafe & Resto

Lokasi cafe ini berada di Jalan Jenderal Ahmad Yani, Wonosobo Timur, Kabupaten Wonosobo, Jawa Tengah. Disini menyediakan kopi dan makanan atau cemilan yang lezat.

Basement Cafe & Resto buka setiap hari mulai dari jam 8 pagi hingga 11 malam. Buat kamu yang ingin menikmati makanan lezat bersama keluarga cafe ini sangat di rekomendasikan.

BACA JUGA:Anda Penasaran dengan Destinasi Wisata di Dieng Plateau, Berikut ini yang Bikin Kamu Takjub

3. Cafe Juminten

Buka setiap hari dari jam 11 siang sampai jam 10 malam. Cafe Juminten terletak di Jalan Mayor Kaslam, Ngepelan, Kabupaten Wonosobo, Jawa Tengah.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: