Review HP Oppo Reno 8 5G, Kelebihan dan Kekurangan

Review HP Oppo Reno 8 5G, Kelebihan dan Kekurangan

hp oppo reno 8 5g terbaru-foto tekno kompas-

Ponsel ini sudah menjalankan sistem operasi Android 12 dengan tampilan khas ColorOS 12.1. Fitur lain yang dibawa Oppo Reno 8 5G termasuk dukungan 5G, pemindai sidik jari dibawah layar (in-display fingerprint scanner), NFC, Bluetooth 5.3, WiFi 802.11 a/n/g/ac/6, dan USB Type-C. 

Punya sensor kamera khusus, untuk bisa masuk dalam kelas persaingan kamera saat ini, Oppo juga memberikan sensor kamera kelas flagship pada Oppo Reno 8 5G, dengan sensor Sony IMX766 pada kamera utama ditambah resolusinya sebesar 50MP, hasil foto dan video jadi lebih tajam dan pengelolaan cahayanya jadi lebih baik. Tidak hanya kamera utama saja, kamera depannya juga sudah dibekali sensor Sony IMX709 yang beresolusi 32MP yang bisa bikin foto selfie jadi lebih bagus dan cerah.

 

Tentunya HP Oppo Reno 8 5G ini akan sangat cocok untuk digunakan berbagai aktivitas seperti bikin konten foto atau video, main game, bahkan nonton film juga oke banget. Dari beberapa keunggulan diatas, mana pengingkatan yang paling membuat kamu terterik ?

Semoga bermanfaat. (*)  

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: