10 Inspirasi OOTD Serba Pink, Tampil Menawan Layaknya Barbie di Dunia Nyata

10 Inspirasi OOTD Serba Pink, Tampil Menawan Layaknya Barbie di Dunia Nyata

--

Potongan dress atau blus juga dapat dipilih sesuai dengan selera Anda, apakah Anda suka yang bergaya vintage atau modern.

4. Pink dan Jeans

Kombinasi warna pink dengan jeans adalah pilihan yang serbaguna dan cocok untuk tampilan yang santai namun tetap stylish.

Kenakan kemeja atau kaos pink dengan celana jeans favorit Anda.

Tambahkan aksesori seperti sabuk, sepatu atau tas berwarna pink untuk menyempurnakan tampilan.

Kombinasi warna pink yang ceria dengan warna denim yang klasik menciptakan gaya yang sangat nyaman untuk beraktivitas sehari-hari.

5. Outfit Sporty dengan Aksen Pink

Tampil kasual namun tetap chic dengan gaya sporty dengan aksen pink.

Misalnya, gunakan celana jogger berwarna pink dengan kaus putih dan jaket olahraga berwarna pink sebagai lapisan atasnya.

Jangan lupa tambahkan sepatu sneakers berwarna putih atau pink untuk menciptakan tampilan yang keren dan energik.

BACA JUGA:7 Inspirasi OOTD Perempuan untuk Pergi ke Kantor, Tampil Cantik dan Anggun Setiap Harinya!

6. Pink dengan Leather Kulit Hitam

Kontras warna pink dengan kulit hitam dapat menciptakan tampilan yang dramatis dan elegan.

Misalnya, kenakan dress pink dengan detail kulit hitam di bagian tertentu atau gunakan atasan pink dengan celana kulit hitam.

Kombinasi warna ini memberikan kesan yang berani dan modern.

7. Pink dengan Warna Emas

Untuk tampilan yang lebih mewah dan glamor, padukan warna pink dengan aksen emas.

Misalnya, gunakan dress pink dengan aksesoris emas atau gunakan atasan pink dengan rok atau celana berlapis emas.

Aksen emas dapat diterapkan pada sepatu, tas, gelang, atau kalung untuk menambahkan kilauan pada tampilan Anda.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: