Bermain Petak Umpet di Tempat Hajatan, Bocah 3 Tahun Tewas Tenggelam di Kolam Ikan

Selasa 31-12-2024,09:25 WIB
Reporter : Arish Nanda Harun
Editor : Laela Nurchayati

"Kami sangat berduka cita atas kejadian ini dan mengimbau masyarakat agar lebih meningkatkan kewaspadaan, terutama di sekitar anak-anak yang ada di lingkungan berisiko," ujar pihak keluarga korban.

Jenazah Hasif dimakamkan di Dusun Sariyoso pada Minggu (29/12) dengan suasana penuh haru. Kehilangan ini menyisakan duka yang mendalam bagi keluarga dan warga setempat.

BACA JUGA:Coba Gelapkan Handphone, Pemuda Asal Kertek Dibekuk Polres Wonosobo

BACA JUGA:Jual 3 Wanita Termasuk Istrinya ke Pria Hidung Belang Lewat MiChat, Pemuda 26 Tahun Diamankan Polres Wonosobo

"Kejadian ini menjadi peringatan bagi masyarakat untuk selalu meningkatkan kewaspadaan, terutama terkait keselamatan anak-anak di sekitar lingkungan yang memiliki potensi bahaya," pungkasnya.

Kategori :