
"Dengan memahami perbedaan ini, kita bisa lebih siap dalam mempersiapkan diri untuk berumah tangga yang bahagia dan berkualitas," kata Faiqoh memaparkan.
BACA JUGA:5 Alumni IBN Tegal Dilantik Jadi Anggota DPRD
BACA JUGA:Mahasiswa IBN Tegal akan Terima Beasiswa
Faiqoh juga menguraikan berbagai aspek penting yang perlu diperhatikan sebelum memasuki pernikahan, termasuk persiapan mental, emosional, dan pemahaman tentang hak serta kewajiban dalam rumah tangga.
"Mempersiapkan diri untuk menikah adalah investasi masa depan. Kita perlu tahu bagaimana menyelaraskan tujuan hidup dengan pasangan,” tutupnya.