Mengatasi Kamera yang Tidak Dapat Dibuka Di Hp Samsung

Senin 02-09-2024,06:00 WIB
Reporter : Alisa Septiana Zulfa
Editor : Rochman Gunawan

Kemudian, pilih opsi ‘Daya Mati’.  

Saat layar ponsel mati, tetap tahan kedua tombol tersebut.  

Ketika logo Samsung muncul, lepaskan kedua tombol dan tunggu hingga ponsel menampilkan layar utama.  

Setelah itu, coba buka aplikasi kamera dan periksa apakah fungsinya sudah normal.  

5. Memformat Ulang Kartu SD  

Memformat ulang kartu SD dapat menjadi solusi jika kamera tidak dapat dibuka. Sebelum melakukan langkah ini, pastikan untuk mencadangkan data di kartu SD agar tidak kehilangan informasi penting. Setelah itu, ikuti langkah-langkah berikut.  

Buka ‘Pengaturan’ dan pilih ‘Device Care’.  

Kemudian, ketuk ‘Storage’.  

Pilih menu ‘Advanced’ dan gulir ke bawah hingga menemukan opsi ‘SD Card’.  

Ketuk ‘Format’ untuk memformat kartu SD tersebut.  

Konfirmasikan dengan mengetuk ‘Format SD Card’.  

Tunggu hingga proses format selesai.  

Setelah selesai, buka kembali aplikasi kamera untuk memastikan masalah telah teratasi.  

BACA JUGA:5 Penyebab Hp Fastboot dan Cara Mengatasinya

Itulah 5 cara mengatasi masalah kamera yang tidak dapat dibuka di HP Samsung yang dapat kamu coba. Silakan praktikkan setiap langkah yang telah disebutkan di atas hingga masalah kamera teratasi. Semoga informasi ini bermanfaat.

Kategori :