7 Cara Menghadapi Debt Collector Lewat Telepon, Harap Tenang dan Tahan Emosi

Rabu 29-05-2024,17:16 WIB
Reporter : Endang Wulandari
Editor : Laela Nurchayati

DISWAY JATENG - Pinjol alias pinjaman online kini marak digunakan oleh masyarakat karena menawarkan berbagai kemudahan, apabila kalian sedang galbay alias gagal bayar di pinjol. Berikut ada beberapa cara menghadapi debt collector lewat telepon.

Cara menghadapi Debt Collector lewat telepon penting untuk kalian coba dan jangan sampai panik, karena jika panik hanya akan menimbulkan keputusan fatal bagi nasabah.

Upaya penagihan yang dilakukan oleh pihak pinjol alias pinjaman online bisa dilakukan dengan dua cara yaitu media komunikasi secara langsung dan media komunikasi secara daring atau telepon. Cara menghadapi Debt Collector lewat telepon bisa kalian lakukan supaya urusan dengan penagih pinjol alias pinjaman online tidak semakin panjang.

Pada artikel ini, sudah kami ringkas mengenai beberapa cara menghadapi Debt Collector lewat telepon yang bisa kalian lakukan agar aman dari berbagai kerugian dikemudian hari. Dibawah ini merupakan langkah penting yang bisa kalian lakukan untuk mengatasi Debt Collector (DC) pinjaman online. 

BACA JUGA:6 Tips Menghadapi DC Lapangan Pinjol yang Agresif saat Menagih Utang, Nasabah Galbay Gak Perlu Panik

 

Memiliki utang bukan merupakan hal yang mengenakkan. Lebih-lebih lagi jika utang kalian sangat banyak dan tagihan mulai membengkak karena tidak bisa membayar utang atau macet bayar. 

Jika kalian berada dalam situasi ini, maka tidak menutup kemungkinan Debt Collector (DC) akan menghubungi kalian. Kalian pun sebenarnya tidak perlu khawatir berlebihan jika tiba-tiba mereka menelepon kalian. Sebab, ada beberapa strategi yang bisa kalian terapkan.

Melansir dari berbagai sumber, berikut ada 7 cara menghadapi Debt Collector lewat telepon, yuk simak berikut ini.

 

BACA JUGA:4 Tips Menghadapi DC Datang ke Rumah, Nasabah Galbay Gak Perlu Panik Lagi

 

1. Verifikasi Identitas Debt Collector (DC)

Sebelum memberikan informasi apapun, pastikan untuk memverifikasi identitas Debt Collector (DC) tersebut. Mintalah identitas mereka, seperti nama lengkap, nama perusahaan maupun alamat kantor dan nomor telepon yang bisa kalian hubungi.

2. Jujur Apa Adanya

Kategori :