Menarik Fitur Fotografi Hp Keluaran Terbaru 2024, Kamera Utama 50 MP Dengan Sensor IMX882 Dan OIS

Selasa 07-05-2024,17:45 WIB
Reporter : Alfin Ananda
Editor : Laela Nurchayati

DISWAY JATENG -  Hp keluaran terbaru 2024 dari Vivo baru saja merilis smartphone terbarunya Vivo T3 5G, memiliki desain bodi yang tipis dan dibekali dengan kamera utama 50 MP.

Hp keluaran terbaru 2024 merupakan produk paling anyar dari Vivo yang menawarkan fitur terbaru dan performa yang sangat baik, mulai dari desain, performa, kamera, baterai, hingga koneksi. 

Hp keluaran terbaru 2024 kembali memukau dengan peluncuran Vivo T3, menawarkan kombinasi yang mengagumkan antara desain yang elegan dan performa yang tangguh, menjadikannya pilihan yang menarik bagi para pengguna yang mencari ponsel berkualitas.

Hp keluaran terbaru 2024 kemungkinan akan menjadi pilihan ponsel gaming dengan berbagai kelebihan yang ditawarkan, sehingga perangkat ini sepertinya akan mampu menjalankan aplikasi permainan yang cukup berat.

BACA JUGA:8 Pilihan HP Vivo Kamera Terbaik Tahun 2024, Terjernih Dengan Sistem Kamera Belakang Squad yang Mengesankan

1.Desain

Perangkat ini hadir dengan varian warna Cosmic Blue memiliki dimensi tinggi 163,17 mm, lebar 75,81 mm, ketebalan 7,83 mm, dengan bobot 185,5 gram.

Sementara untuk Vivo T3 5G varian warna Crystal Flake memiliki dimensi tinggi 163,17 mm, lebar 75,81 mm, ketebalan 7,95 mm, dengan bobot 188 gram. 

2.Layar

Hp keluaran terbaru 2024 ini hadir dengan menggunakan layar AMOLED berukuran 6,67 inci dengan resolusi 1080 x 2400 piksel dengan refresh rate 120 Hz, yang dapat dilihat dari layarnya yang memiliki resolusi Full HD+.

Layar AMOLED ini memiliki kualitas yang sangat baik, dengan warna yang natural dan kontras yang tinggi, hal ini membuat layar menampilkan gambar dan teks yang jelas dan mudah dibaca.

3.Performa 

Vivo T3 5G menggunakan chipset MediaTek Dimensity 7200 yang memiliki kemampuan performa yang sangat baik, memiliki kemampuan 5G, yang dapat meningkatkan kecepatan internet yang tinggi.

Hal ini memungkinkan pengguna untuk menggunakan smartphone dengan cepat dan efisien, dapat menangani berbagai macam tugas dengan cepat dan efisien.

4.Kamera

Ponsel hadir dibekali dengan memiliki dua kamera utama dengan konfigurasi 50 MP (wide) dan 2 MP (depth), kamera utamanya dilengkapi dengan penstabil gambar OIS dan EIS.

Kategori :