Dana rupiah memiliki proses yang cepat, untuk pencairannya sendiri dapat melalui rekening pribadi atau dompet digital.
Dana rupiah dapat menjadi opsi terbaik mengatasi permasalahan keuangan anda, karena memiliki proses yang singkat.
Selain itu limit yang disediakan platform ini juga cukup besar.
4. Tunaiku
Platform pinjaman online ini dinaungi oleh PT Bank Amar Indonesia Tbk, tunaiku dapat anda unduh dengan mudah di playstore karena sudah menganting izin dan diawasi oleh OJK.
Untuk dana pinjaman yang disediakan juga cukup besar yakni mencapai Rp20 juta dengan waktu pengembalian yang cukup besar, selain itu proses pengajuan platform ini juga tergolong mudah dengan proses yang singkat.
5. AdaKami
Platform pinjaman online adakami ini dinaungi oleh PT Pembiayaan Digital Indonesia, aplikasi ini memiliki banyak debitur.
Hal ini bukan tanpa alasan melainkan karena platform ini menawarkan berbagai keunggulan yang menarik, misalnya dana pinjaman yang tinggi hingga syarat pengajuan yang mudah.
Pasalnya platform ini dapat menjadi solusi terbaik disaat sedang mengalami krisis keuangan, selain itu aplikasi ini juga sudah resmi terdaftar di OJK.
6. Akulaku
Akulaku merupakan platform pinjaman online yang memiliki persyaratan mudah, karena calon nasabah hanya perlu menyiapkan KTP saja.
Platform ini menawarkan layanan yang berbagai misalnya pinjaman, pembayaran, hingga investasi melalui aplikasi mobile.
Akulaku juga sudah resmi terdaftar di OJK, jadi penggunaan platform ini sangat aman.
7. Kredit Pintar
PT Kredit Pintar Indonesia merupakan perusahaan yang mendirikan platform pinjaman online ini, kredit pintar menyediakan dana pinjaman dengan nominal yang cukup tinggi.