Kedua layanan pinjaman ini diperlopori oleh platfrom e-commerce belanja online, yaitu Shopee. Pinjol ini memberikan bunga kisaran 0% untuk tenor kredit selama 30 hari.
Apabila nasabah mengambil tenor pinaman 2 atau 3 bulan maka dibebankan bunga kisaran 2% per bulan. DC lapangan Shopee akan mendatangi rumah nasabah yang telat membayar atau galbay.
3. Akulaku
Pinjol yang tagih ke rumah selanjutnya, yakni Akulaku. Pinjaman online populer yang sudah banyak digunakan oleh pengguna dan diawasi oleh OJK.
Akulaku memberikan layanan pinjaman KTA Asetku dan Dana Cicil. Untuk layanan pinjaman KTA Asetku memiliki jumlah pinjaman mulai dari Rp300 ribu hingga Rp1.5 juta dengan tenor fleksibel.
BACA JUGA:3 Bank untuk Melunasi Hutang Pinjol, Gunakan Layanan Pinjamannya Sebagai Opsi Pembayaran Tagihan
Sedangkan untuk layanan pinjaman KTA Dana Cicil menawarkan pinjaman mulai dari Rp2 juta sampai Rp15 juta dengan tenor pinjaman maksimal 12 bulan. Bunga yang ditawarkan kepada nasabah minimal 3%.
DC lapangan Akulaku hampir tersebar luas di wilayah kota-kota besar. Jadi apabila kamu menggunakan platfrom ini, sebaiknya gunakan dengan bijak.
4. Kredit Pintar
Menawarkan limit pinjaman kepada pengguna maksimal mencapai Rp20 juta. Tenor pinjaman yang diberikan mulai dari 91hari hingga 360 hari.
Suku bunga yang dibebankan kepada nasabah mulai dari 0,8%. Layanan pinjol Kredit Pintar hampir menyebar luas di seluruh Indonesia dan proses pencairannya tergolong cepat.
BACA JUGA:6 Aplikasi Pinjol Limit Awal Tinggi Resmi OJK Terbaru 2024, Bunga Rendah dan Tenor Panjang
Pinjaman Kredit Pintar sudah memiliki DC lapangan yang siap menagih ke rumah, ya.
Demikian informasi seputar beberapa aplikasi pinjol yang tagih ke rumah. Semoga bermanfaat. ***