
Nah, yang membuat Bara Mountain Cabin estetik adalah desain tempat glamping-nya. Jadi, tenda-tendanya berada di atas dek di tengah hutan.
Perpaduan nuansa alam dan desain modern tersebut menjadi daya tarik utamanya. Ditambah lagi, kamu dikelilingi hutan yang lebat, serasa menyatu dengan alam yang hijau. Suasana terasa segar, bahkan semakin syahdu ketika hujan.
Itulah beberapa rekomendasi tempat glamping di Tabanan Bali paling rekomended untuk dikunjungi. Selamat berlibur. (*)