6. Harga Tiket Masuk Pantai Menganti
Harga tiket masuknya hanya Rp 10 .000 ribu dan sudah termasuk dengan tarif parkirnya. Pelayanan yang menyenangkan juga akan kalian dapatkan di pantai ini karena bagi pengunjung yang mengendarai mobil akan diarahkan ke tempat parkir induk yang lebih luas.
Yang lebih menyenangkannya lagi yaitu tidak ada biaya untuk pelayanan ini karena pengelola wisata menyediakannya secara gratis.
7. Jam buka
Pantai Menganti dibuka 24 jam non stop sehingga kalian dapat dengan bebas mengunjunginya kapan saja.
8. Lokasi
Pantai Menganti ini terletak di daerah Karangduwur, Kecamatan Ayah Kabupaten Kebumen, Jawa Tengah. Letaknya kira-kira 42 kilometer bila kita tempuh dari Kota Kebumen. Sedangkan dari Kecamatan Gombong jaraknya sekitar 35 kilometer.
BACA JUGA:Pantai Logending: Tempat Wisata yang Penuh Sejarah
Demikian pembahasan kita mengenai mitos dan daya tarik yang tersedia pada Pantai Menganti, semoga bermanfaat. (*)