Rahtawood Highland: Ini Dia Tempat Wisata Terbaru yang Ada di Kudus
Rahtawood Highland: Ini Dia Tempat Wisata Terbaru yang Ada di Kudus-disway jateng-
7) Kolam renang
5. Harga Tiket Masuk
Tiket masuk Rahtawood Highland hanya sebesar Rp3.000 per orang.
6. Jam Operasional Rahtawood Highland
Jam buka Rahtawood Highland setiap hari Senin sampai dengan Minggu dari pagi hingga sore hari saja.
7. Lokasi Rahtawood Higland
Lokasi Rahtawood Highland berada pada Desa Rahtawu, Kecamatan Gebog, Kabupaten Kudus, Provinsi Jawa Tengah.
8. Rute Rahtawood Highland
Rute menuju Rahtawood Highland dari pusat kota atau Alun-Alun kudus yaitu dengan mengarahkan kendaraan kalian menuju Jalan Raya Kudus – Colo terus lanjutkan perjalanan kalian ke Jalan Bae Besito.
Dari Tugu Wisata Rahtawu jaraknya sekitar 5 km lagi dan kalian akan tiba di Rute menuju Rahtawood Highland kira-kira 14 menit kemudian. Akses jalannya dapat kalian lalui dengan kendaraan roda dua maupun empat.
Hanya saja kalian harus berhati-hati karena jalurnya menanjak dan banyak kelokan yang cukup tajam.
BACA JUGA:Waterpark Mulia: Tempat Wisata Air Terlengkap untuk Kalian Kunjungi
Demikian pembahasan kita mengenai Rahtawood higland, semoga bisa bermanfaat. (*)
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Sumber:
