Jelang Lebaran 2025 Diprediksi Hujan, Pemudik Diminta Waspada

RESES - Anggota DPRD Kabupaten Tegal H Bakhrun saat menggelar reses.Foto: Yeri Noveli/diswayjateng.id--
"Saat ini pekerjaan sedang dikebut. Targetnya sebelum Lebaran harus sudah selesai semua," ucapnya.
Bakhrun berharap, ruas jalan kabupaten di 3 kecamatan di wilayah Pantura supaya segera diperbaiki. Sehingga perjalanan para pemudik lancar dan nyaman.
"Termasuk penerangan jalan umum (PJU) juga harus dimaksimalkan," imbuhnya. (adv)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: