Logistik Pilkada 2024 Kota Semarang, Sudah Mulai Dikirim Ke Tingkat Kelurahan
Petugas distribusikan logistik Pilkada 2024 dari Gudang Kecamatan Gajahmungkur, Kota Semarang menuju gudang Kelurahan, Senin 25 November 2024--Wahyu Sulistiyawan
Ia menambahkan, besok akan melakukan kuncungan ke lokasi yang sekiranya rawan bencana seperti pesisir Semarang Utara, Semarang Timur, dan Genuk.
"Semoga tidak ada rob, karena di Tambaklorok ini sheet pile sudah jadi tinggal peresmiannya saja,"jelasnya.
Pemerintah Kota Semarang sudah melakukan mitigasi bencana, dengan Desk Pilkada yang sudah masuk Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD), Satuan Polisi Pamong Praja, Pemadam Kebakaran dan Dinas Perhubungan diharapkan dapat membatu saat terjadi kendala.
"Awalnya mereka minta dipantau di kantor masing-masing, saya minta harus ada di desk pilkada semua, dan tidak hanya satu orang tapi satu regu. Mereka ini sudah komplit dengan armadanya sehingga siap jika suatu saat dibutuhkan," tutup Mba Ita
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: