Alami Hp Lama Dicas? Begini Cara Mengatasinya

Alami Hp Lama Dicas? Begini Cara Mengatasinya

hp lama dicas--

DISWAYJATENG.ID – Hp lama dicas tentunya suatu permasalahan yang sanga menjengkelkan, terlebih lagi jika smartphone anda digunakan untuk mengerjakan suatu pekerjaan.

Masalah hp lama dicas ini seringkali terjadi dan bisa disebabkan oleh beberapa faktor, untuk mencegah permasalahan ini terjadi di masa mendatang maka anda perlu mengetahuinya terlebih dahulu.

Pasalnya ada beberapa hal yang menjadi penyebab utama hp lama dicas, misalnya dari adaptor maupun dari baterai ponsel anda sendiri.

Jika anda sudah mengetahui penyebab utamanya, maka anda dapat melakukan langkah untuk mengatasi permasalahan hp lama dicas.

BACA JUGA:Apa Benar iPhone Tidak Boleh Dicas Sampai 100%? Begini Jawabannya

Berikut ini akan kami beritahu tentang penyebab dan cara mengatasi hp lama dicas, yuk simak terus ulasannya dibawah ini.

Penyebab HP Lama Dicas

1. Kabel atau Adaptor Charger Rusak

Kabel: Kabel yang sering dibengkokkan atau tertekuk dapat menyebabkan kerusakan pada kabel di bagian dalam. Hal ini akan menghambat aliran listrik sehingga proses pengisian daya menjadi lebih lambat.

Adaptor: Adaptor yang rusak atau tidak sesuai dengan spesifikasi HP juga dapat menjadi penyebab. Pastikan Anda menggunakan adaptor original atau adaptor yang memiliki spesifikasi yang sama.

2. Port Pengisian Daya Kotor atau Rusak

Kotoran: Debu atau kotoran yang menempel pada port pengisian daya dapat menghalangi koneksi antara kabel dan perangkat.

Kerusakan fisik: Jika port pengisian daya mengalami kerusakan fisik, seperti bengkok atau berkarat, maka proses pengisian daya akan terganggu.

3. Baterai Rusak atau Aus

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: