5 HP Xiaomi Terbaik 2024 Dengan Harga 2 Jutaan Kualitas Gahar

5 HP Xiaomi Terbaik 2024 Dengan Harga 2 Jutaan Kualitas Gahar

HP Xiaomi terbaik 2024 harga 2 jutaan kualitas gahar-Tangkapan layar diswayjateng.id-

DISWAY JATENG - Di tahun 2024 saat ini telah banyak merek handphone yang membuat gebrakan salah satunya HP Xiaomi terbaik harga 2 jutaan masih menjadi pilihan favorit bagi banyak konsumen. juga menjadi incaran walaupun HP keluaran lama.

Bila dibandingkan dengan merk HP lainnya, HP Xiaomi terbaik 2024 harga 2 jutaan menawarkan spesifikasi yang lebih tinggi. Hal ini membuatnya unggul dalam segi desain dan fitur di kelas harga menengah.

Apalagi dalam rentang harga tersebut, Anda bisa memperoleh HP Xiaomi terbaik 2024 harga 2 jutaan dengan spesifikasi canggih yang cocok untuk segmen konsumen kelas menengah hingga low end dengan anggaran terbatas. Performa dan kualitas kamera yang cukup baik untuk kelas harga tersebut menjadikan ponsel Xiaomi sebagai salah satu merk terbaik di Indonesia.

Dalam artikel ini akan kami bahas tentang HP Xiaomi terbaik 2024 harga 2 jutaan dengan kualitas gahar, di bawah adalah beberapa rekomendasi beserta spesifikasinya. Mari kita simak dan baca sampai selesai ya!

BACA JUGA:Ini Dia 4 Daftar HP Xiaomi Terbaru yang Rilis Bulan Juli 2024 ini

 

1. Xiaomi Redmi 10 5G

Spesifikasi:

Chipset: Mediatek Dimensity 700, Octa Core hingga 2.2 GHz

GPU: Mali-G57 MC2

RAM: 4GB

ROM: 128 GB

Layar: IPS LCD 6.58 inci, FHD+ 2048 x 1080 piksel (90Hz)

Kamera Depan: 5MP

Kamera Belakang: 50MP Main + 2MP Depth Sensor

Konektivitas: WiFi Dual Band, Bluetooth 5.1, GPS

Baterai: 5000 mAh

Fast Charging: USB Type C 18W

Dimensi: 163.99 x 76.09 x 8.9 mm, berat: 200 gr.

Xiaomi Redmi 10 5G menawarkan performa kencang dengan chipset Mediatek Dimensity 700 dan layar Full HD+ 90Hz. Kamera 50MP dan baterai 5000 mAh semakin meningkatkan pengalaman pengguna.

Harga: Rp 2.399.000

2. Xiaomi Redmi 12

Spesifikasi:

Chipset: Mediatek Helio G88, Octa Core hingga 2.0 GHz

GPU: Mali-G52 MC2

RAM: 8GB

ROM: 256 GB

Layar: IPS LCD 6.78 inci, FHD+ 2460 x 1080 piksel (90Hz)

Kamera Depan: 5MP F2.1

Kamera Belakang: 50MP F1.8 Main + 8MP Ultrawide + 2MP Macro

Konektivitas: WiFi Dual Band, Bluetooth 5.3, GPS

Baterai: 5000 mAh

Fast Charging: USB Type C 18W

Dimensi: 168.6 x 76.3 x 8.2 mm, berat: 198.5 gr.

Rekomendasi HP Xiaomi 2 jutaan selanjutnya yaitu smartphone Redmi 12, yang menonjol dengan chipset Mediatek Helio G88, layar FHD+ 90Hz, dan RAM 8GB yang mendukung multitasking. Baterai 5000 mAh dengan Fast Charging 18W menjamin daya tahan yang baik.

Harga: Rp 2.199.000.

BACA JUGA:Bocor, Ini Spesifikasi HP Lipat Xiaomi Mix Fold 4 dan Fitur Unggulan Terbarunya

3. Xiaomi POCO X5 5G

Spesifikasi:

Chipset: Qualcomm Snapdragon 695 5G, Octa Core hingga 2.2 GHz

GPU: Adreno 619

RAM: 6GB

ROM: 128 GB

Layar: AMOLED 6.67 inci, FHD+ 2400 x 1080 piksel (120Hz)

Kamera Depan: 13MP F2.5

Kamera Belakang: 48MP F1.8 Main + 8MP Ultrawide + 2MP Macro

Konektivitas: WiFi Dual Band, Bluetooth 5.1, GPS, NFC

Baterai: 5000 mAh

Fast Charging: USB Type C 33W

Dimensi: 165.9 x 76.2 x 8 mm, berat: 189 gr.

POCO X5 5G menjadi pilihan terbaik dengan spesifikasi mumpuni untuk kelas harga 2 jutaan. Chipset Snapdragon 695 5G, RAM 6GB, dan ROM 128GB mendukung kinerja gaming yang mulus. Dengan baterai 5000 mAh dan NFC, kelebihannya semakin bertambah.

Harga: Rp 2.599.000.

BACA JUGA:Flagship Gesit Xiaomi dengan Harga Terjangkau

4. Xiaomi Redmi Note 12

Spesifikasi:

Chipset: Qualcomm Snapdragon 685, Octa Core hingga 2.8 GHz

GPU: Adreno 610

RAM: 6GB

ROM: 128 GB

Layar: AMOLED 6.67 inci, FHD+ 2400 x 1080 piksel (120Hz)

Kamera Depan: 13MP

Kamera Belakang: 50MP Main + 8MP Ultrawide + 2MP Macro

Konektivitas: WiFi Dual Band, Bluetooth 5.0, GPS, NFC

Baterai: 5000 mAh

Fast Charging: USB Type C 33W

Dimensi: 165.66 x 75.96 x 7.85 mm, berat: 183.5 gr.

Redmi Note 12 menawarkan layar AMOLED 120Hz, chipset Snapdragon 685, dan RAM 6GB yang mendukung performa kencang. Baterai 5000 mAh dengan Fast Charging 33W menjadikannya pilihan terbaik.

Harga: Rp 2.299.000

5. Xiaomi Redmi 10C

Spesifikasi:

Chipset: Qualcomm Snapdragon 680, Octa Core hingga 2.4 GHz

GPU: Adreno 610

RAM: 4GB

ROM: 128 GB

Layar: IPS LCD 6.71 inci, HD+ 1650 x 720 piksel

Kamera Depan: 5MP

Kamera Belakang: 50MP Main + 2MP Depth Sensor

Konektivitas: WiFi Dual Band, Bluetooth 5.0, GPS

Baterai: 5000 mAh

Fast Charging: USB Type C 18W

Dimensi: 169.59 x 76.56 x 8.29 mm, berat: 190 gr.

Redmi 10C memberikan performa handal dengan chipset Snapdragon 680 dan RAM 4GB. Layar besar dan kamera 50MP menjadikan pengalaman pengguna lebih menyenangkan.

Harga: Rp 2.099.000.

BACA JUGA:Hp Xiaomi yang Hadir dengan Peningkatan Performa

Kesimpulan

Dengan berbagai pilihan tersebut, Anda dapat menemukan HP Xiaomi 2 jutaan yang sesuai dengan kebutuhan dan preferensi Anda.

Semua HP tersebut menawarkan kombinasi yang baik antara harga yang terjangkau dan spesifikasi yang canggih, menjadikannya pilihan yang menarik di pasar HP Indonesia.

Demikian pembahasan tentang HP Xiaomi terbaik 2024 harga 2 jutaan dengan kualitas gahar. Semoga bermanfaat.(*)

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: