Tips Ampuh Mengoptimalkan Performa dan Baterai HP Android, Lebih Awet dan Tahan Lama

Tips Ampuh Mengoptimalkan Performa dan Baterai HP Android, Lebih Awet dan Tahan Lama

Tips Ampuh Mengoptimalkan Performa dan Baterai Hp Android Kamu Biar Tetap Ngebut!--Screenshot Website Huawei

DISWAY JATENGPernahkah kamu merasa Hp Android kamu mulai lemot dan baterainya cepat habis? 

Tenang, kamu tidak sendirian! Hal ini wajar terjadi seiring aktivitas penggunaan Hp kalian yang intens.

Tapi, jangan khawatir! Ada beberapa tips ampuh yang bisa kamu coba untuk mengoptimalkan performa dan baterai Hp Android kamu.

BACA JUGA: Cara Mengoptimalkan Hp dengan Tepat, Anti Lemot & Ngelag

Tips mengoptimalkan performa HP android

1. Update Sistem Operasi dan Aplikasi

Pastikan kamu selalu menggunakan versi terbaru dari sistem operasi Android dan aplikasi yang terinstal di HP kamu.

Update ini biasanya membawa perbaikan bug dan optimasi performa yang dapat meningkatkan kecepatan dan kelancaran HP kamu.

2. Tutup Aplikasi yang Tidak Digunakan

Kebiasaan multitasking dengan membuka banyak aplikasi sekaligus dapat membuat HP kamu lemot.

Tutup aplikasi yang tidak digunakan untuk membebaskan RAM dan meningkatkan performa HP.

BACA JUGA: Jangan Panik, Begini 6 Tips Memperbaiki HP Mati Total, Simak Juga Penyebab HP Mati Total

3. Gunakan Mode Gelap (Dark Mode)

Mode gelap dapat menghemat baterai secara signifikan, terutama pada HP dengan layar AMOLED. Selain itu, mode gelap juga lebih nyaman untuk dilihat di malam hari.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: