6 Pinjol Syariah Cepat Cair dan Limit Tinggi
Pinjol syariah cepat cair dan limit tinggi--
Pinjaman dari Duha Syariah menawarkan plafon dengan limit tinggi dan bisa diajukan dengan mudah. Limit pinjaman yang ditawarkan bisa mencairkan pinjaman maksimal sampai Rp20 juta dengan tenor cicilan 12 bulan.
Untuk jenis pinjaman wisata religi seperti umroh dan lainnya bisa mencairkan dana sampai Rp30 juta. Tenor pembayaran pinjaman yang diberikanpun berbeda, yakni maksimal sampai 24 bulan.
4. Papitupi Syariah
Papitupi merupakan pinjol syariah cepat cair dan limit tinggi yang bisa diandalkan berikutnya. Plafon limit pinjaman yang disediakan bisa mencairkan pinjaman maksimal sampai Rp50 juta dengan tenor cicilan 3 tahun.
5. Investree
Investree merupakan salah satu platform P2P lending yang menyediakan layanan berbasis konvensional dan syariah. Di pinjaman online jenis syariah, menawarkan pinjaman Invoice Financing Syariah di mana pinjaman atau invoice digunakan sebagai jaminan.
6. Qazwa
Pinjaman online syariah dari Qazwa menawarkan limit besar dan bisa cepat cair. Tidak hanya itu saja platform ini juga sudah resmi terdaftar di Otoritas Jasa Keuangan (OJk) dan aman digunakan.
Pinjaman yang diberikan menggunakan prinsip islami yang tentunya menghindari unsur riba. Untuk syarat pengajuan di pinjol Qazwa cukup mudah dengan proses yang cepat.
Demikian informasi tentang aplikasi pinjol syariah cepat cair dan limit tinggi terbaik 2024 yang aman dan terpercaya untuk digunakan. Semoga bermanfaat. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: