Vivo Y17s, Smartphone Stylish dengan Kamera Gahar dan Baterai Tahan Lama untuk Generasi Muda

Vivo Y17s, Smartphone Stylish dengan Kamera Gahar dan Baterai Tahan Lama untuk Generasi Muda

Vivo Y17s: Smartphone Stylish dengan Kamera Gahar dan Baterai Tahan Lama untuk Generasi Muda--Screenshot Website Vivo

Vivo Y17s dilengkapi dengan kamera utama 50MP yang mampu menghasilkan foto dengan detail yang tajam dan jernih.

Kamera ini juga dilengkapi kamera 2MP untuk efek bokeh dan berbagai fitur lainnya yang memungkinkan kamu untuk mengambil foto yang menakjubkan dalam berbagai kondisi pencahayaan.

Di bagian depannya, Y17s memiliki kamera selfie 8MP yang mampu menghasilkan video dan foto selfie yang jernih.

BACA JUGA:Vivo Y33T, Smartphone Stylish, Kamera 50MP, Performa Gahar, Baterai Jumbo dan Harga Terjangkau

Performa Lancar dan Penyimpanan Lega

Vivo Y17s ditenagai chipset Helio G85 yang octa-core dan powerful untuk menjalankan berbagai aplikasi dan game dengan lancar.

Vivo Y17s memiliki pilihan RAM 4GB atau 6GB dan kapasitas penyimpanan 64GB atau 128GB memori internal.

Kombinasi ini memungkinkan kamu untuk menjalankan berbagai aplikasi dengan lancar dan menyimpan banyak file tanpa khawatir kehabisan ruang.

BACA JUGA:Vivo V27e: Smartphone Stylish dengan Kamera Canggih dan Performa Tangguh yang Harganya Semakin Terjangkau

Baterai 5000mAh Tahan Lama untuk Aktivitas Seharian

 

Vivo Y17s dilengkapi dengan baterai 5000mAh yang tahan lama. Baterai ini mampu bertahan seharian penuh dengan penggunaan normal.

Smartphone ini juga dilengkapi dengan fitur FlashCharge 15W yang memungkinkan kamu untuk mengisi daya baterai dengan cepat.

Fitur-Fitur lainnya dari Vivo Y17s:

  1. OS (Android 13, Funtouch 13) saat pertama rilis
  2. Sensor sidik jari di samping
  3. Giroskop (virtual)
  4. Extended RAM hingga 6 GB
  5. Slot Memori Eksternal (Micro SD) up to 1 TB
  6. IP54 (Sertifikasi tahan percikan air dan tahan debu)

BACA JUGA:Vivo V25 5G: Smartphone Stylish dengan Kamera Selfie Canggih yang Harganya Semakin Terjangkau

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: