Jawa Tengah Siap Sambut Mudik Lebaran Tahun 2024

Jawa Tengah Siap Sambut Mudik Lebaran Tahun 2024

KOORDINASI - Pj gubernur Jawa Tengah memimpin rapat koordinasi.Foto: Istimewa --

Sementara itu, Kapolda Jateng Irjen Pol Ahmad Luthfi mengatakan, hasil survei indeks kepuasan masyarakat terhadap mudik-balik pada tahun 2023 mendapatkan skor 89 persen. Kepercayaan masyarakat ini harus terus dijaga. Jateng juga masih menjadi sentral karena menjadi daerah tujuan dan transit pemudik. 

"Kami sudah lakukan rapat lintas sektoral. Ini kerja kolaboratif dari semua elemen masyarakat. Kita pastikan masyarakat dapat beribadah dengan baik. Semua sudah disurvei dan semua siap melakukan pengamanan dan pelayanan," katanya. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: