Vivo V25 Pro: Smartphone Canggih dengan Kamera Selfie Super Jernih

Vivo V25 Pro: Smartphone Canggih dengan Kamera Selfie Super Jernih

Vivo V25 Pro: Smartphone Canggih dengan Kamera Selfie Super Jernih--Screenshot Website Vivo

DISWAY JATENG - Vivo V25 Pro merupakan smartphone kelas menengah atas yang menawarkan berbagai fitur menarik, seperti kamera selfie super jernih, performa ngebut, dan desain stylish.

Diluncurkan oleh Vivo sejak Agustsu 2022 lalu, Hp yang mengusung tagline "Life is Cinematic" ini masih worth it hingga sekarang ini. Untuk kalian yang ingin punya smartphone dengan kamera canggih

Karena hp Vivo V25 Pro ini memiliki keunggulan di sektor kamera selfienya 32MP yang mampu menghasilkan foto selfie jernih dan detail di kondisi minim cahaya.

Mari kita telusuri bersama-sama seputar hp Vivo seri V Pro ini. Mulai dari harga terbaru dan spesifikasi lengkap hp Vivo V25 Pro di bawah ini.

BACA JUGA: Vivo V29e: Hp Vivo Terbaru dengan Performa Tangguh dan Kamera Memukau

Spesifikasi Vivo V25 Pro

1. Desain Stylish dan Inovatif

Hp Vivo seri V25 Pro ini dilengkapi dual sim card (slot khusus) dan sudah support konektivitas sinyal 5G. Vivo V25 Pro hadir dengan desain yang stylish dan inovatif. Bodinya terbuat dari material premium dengan pilihan warna yang menarik.

Mengusung "Flourite AG Glass" yang sudah memiliki fitur anti sidik jari dan terasa halus ketika digenggam. Dibalut dengan dua varian warna menarik yaitu Pure Black dan Sailing Blue.

2. Layar AMOLED 120Hz untuk Pengalaman Visual Menakjubkan

Vivo V25 Pro dilengkapi dengan layar AMOLED berukuran 6.4 inci, resolusi Full HD+ (2376 x 1080 piksel) refresh ratenya 120Hz yang memberikan pengalaman visual yang menakjubkan.

Layar ini memiliki refresh rate tinggi yang membuat gerakan di layar terlihat lebih halus dan responsif.

BACA JUGA:Hp Vivo V29 5G: Smartphone Stylish dengan Kamera Selfie 50MP dan Performa Ngebut!

3. Performa Tangguh untuk Segala Kebutuhan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: