Manfaat Air Mawar untuk Kecantikan dan Kesehatan, Begini Caranya

Manfaat Air Mawar untuk Kecantikan dan Kesehatan, Begini Caranya

Manfaat Air Mawar untuk Kecantikan dan Kesehatan, Begini Caranya--

Salah satu manfaat nya adalah dapat meredakan perut kembung, sakit perut hingga sembelit. Kamu bisa membeli atau membuat sendiri jika ingin mengonsumsi air mawar. 

4. Pernafasan 

Manfaat air mawar yang ke-empat yakni dapat memperlancar saluran pernafasan karena terdapat sifat anti inflamasi. Beberapa penelitian telah menunjukkan bahwa, air mawar dapat bermanfaat sebagai relaksasi otot-otot di tenggorokan.

Nah jika kamu sedang mengalami masalah tenggorokan atau pernafasan, boleh banget untuk mencoba manfaat bahan alami satu ini lho. 

5. Merawat kulit 

Air mawar mengandung anti inflamasi yang tinggi, sehingga tidak jarang dijadikan sebagai bahan dasar produk kecantikan. Air mawar juga dapat digunakan untuk menenangkan iritasi pada kulit juga lho. 

Bukan hanya itu saja, air mawar memiliki sifat anti-oksidan yang dapat melindungi sel-sel kulit dari radikal bebas. Sehingga dapat menghambat penuaan dini dengan mengurangi garis-garis kerutan pada wajah. 

6. Mengencangkan kulit 

Selain permasalahan jerawat yang sering terjadi pada kulit, kulit yang mengendur juga menjadi permasalahan yang umum terjadi lho. Mayoritas orang tidak sadar jika melindungi kekencangan kulit merupakan bagian utama dalam pemeliharaan kulit kita. 

Dengan menggunakan air mawar secara rutin, maka kulit seseorang bisa menjadi lebih kencang. Penasaran? Cobain sekarang juga!

BACA JUGA:4 Manfaat Masker Air Mawar dan Tepung Beras untuk Wajah, Jadikan Kulit Cerah Lebih Cepat

7. Menaikkan mood

Manfaat yang terakhir ialah menaikkan mood. Air mawar memiliki manfaat antidepresan serta anti keresahan.

Tidak cuma itu saja, kelopak mawar juga dapat melenturkan sistem saraf pusat. Sehingga membantu mencegah antidepresan dan anti anxiety. 

Nah itulah beberapa manfaat air mawar dalam dunia kecantikan dan kesehatan yang wajib kamu ketahui. Yuk, mulai saat ini mencoba menggunakan bahan alami satu ini dan dijamin ampuh deh.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: