Cara Merawat Wajah Sesuai dengan Jenis Kulit !

Cara Merawat Wajah Sesuai dengan Jenis Kulit !

Cara Merawat Wajah Sesuai dengan Jenis Kulit --pinterest

Ciri-ciri kamu memiliki kulit kering antara lain kulit terlihat kasar. Kulit sering mengalami pecah-pecah dan kulit sangat senfitif terhadap produk-produk kosmetik. 

BACA JUGA:Simak! 6 Langkah Melakukan Facial di Rumah dengan Mudah dan Bikin Glowing

Kulit normal 

Kulit jenis ini memproduksi minyak secara seimbang. Biasanya, kulit ini memiliki masalah di wajah seperti noda hitam, berpori-pori lebar serta jerawat.

Kulit sensitif

Jenis kulit ini sering mengalami gatal-gatal pada kulit atau bahkan lebih ekstrim. Kulit sensitif cenderung kering dan mudah mengalami iritasi. 

Merawat wajah sesuai dengan jenis kulit 

Kulit berminyak 

Jika kamu memilki jenis kulit ini, maka kamu harus rajin dalam membersihkannya. Jenis kulit ini sangat mudah terkena bakteri yang kemudian menimbulkan bisul atau jerawat. 

Pori-pori pada kulit berminyak juga cenderung besar. Kamu bisa mengecilkan pori-pori dengan melakukan penguapan. 

Kamu bisa ambil wadah yang telah dituang air mendidih, kemudian letakkan wajah mu diatas wadah tersebut. Tutup menggunakan handuk di sekitar kepala hingga uap air masuk ke kulit wajah. 

Kulit kering 

Kamu bisa memilih jenis sabun cuci muka yang memiliki kandungan minyak zaitun. Hal tersebut untuk meningkatkan kadar minyak di wajah. 

Jangan gunakan air hangat untuk membasuh wajah sebab kulit akan menjadi lebih kering. 

Kamu bisa menggunakan masker untuk membuat kulit wajah menjadi indah dan sehat. Kamu bisa menggunakannya seminggu sekali. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: