6 Cara Lolos Survey KUR BRI 2023 Agar Pengajuan Cepat Disetujui, Nomor 2 Jangan Sampai Diabaikan

6 Cara Lolos Survey KUR BRI 2023 Agar Pengajuan Cepat Disetujui, Nomor 2 Jangan Sampai Diabaikan

Cara lolos survey KUR BRI--

DISWAY JATENG - Bagi pelaku UMKM kini dapat memanfaatkan program Kredit Usaha Rakyat (KUR) dari Bank BRI. Tetapi, untuk mendapatkan layanan pinjaman tersebut, kamu harus tahu cara lolos survey KUR BRI 2023.

KUR BRI merupakan program pemerintah untuk memberikan akses pembiayaan kepada UMKM melalui lembaga keuangan. Karen itu, cara lolos survey KUR BRI bagi pelaku usaha perlu banget di perhatikan loh.

Cara lolos survey KUR BRI tergolong cukup mudah, setelah berhasil lolos kamu akan segera mendapatkan dana pinjaman. Survey tersebut bertujuan untuk memeriksa keberadaan usaha dan syarat pengajuan pinjaman.

Lalu, bagaimana cara lolos survey KUR BRI yang paling efektif? Berikut beberapa hal yang harus kamu perhatikan jika ingin lolos survey.

BACA JUGA:Kenali Keuntungan dan Kekurangan Pinjol di Tunaiku Resmi OJK, Proses Cepat dan Mudah

BACA JUGA:Ketahui 9 Keunggulan Bank Syariah dengan Menerapkan Prinsip Keadilan dan Bebas Riba

Cara Lolos Survey KUR BRI

1. Memiliki laporan keuangan yang rapi

Cara lolos survey KUR BRI yang paling penting diperhatikan, yaitu memiliki laporan keuangan yang rapi. Laporan keuangan menjadi sebuah dokumen pendukung sebagai bukti akuntabilitas dalam mengelola dana KUR.

Nasabah dapat menggunakan aplikasi pencatat keuangan yang dapat membantu memudahkan dalam memonitor keuangan usaha.

2. Melengkapi syarat administrasi

Periksa kembali syarat administrasi berupa dokumen yang diperlukan sebelum mengajukan KUR BRI. Survei KUR BRI dapat dilakukan kisaran 7 hingga 14 hari dengan batas waktu paling lama 1 bulan.

3. Memiliki izin usaha

Salah satu syarat penting untuk mengajukan KUR BRI, yakni memiliki izin usaha. Dengan izin usaha menunjukkan bahwa bisnis yang dijalankan legal dan dipercaya masyarakat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: