Bingung Mau Merayakan Tahun Baru dimana? Rayakan Akhir tahun 2023 di 5 Tempat Wisata Alam Bebas Ini

Bingung Mau Merayakan Tahun Baru dimana? Rayakan Akhir tahun 2023 di 5 Tempat Wisata Alam Bebas Ini

Serunya glamping di Bandung; Wisata alam terbuka untuk perayaan natal dan tahun baru-Merdeka.com-

Tenda berbentuk labu ini sangat nyaman bahkan saat tidur karena masing-masing dilengkapi dengan tempat tidur berukuran single atau queen, listrik, lampu, colokan, dan kipas.

Sebuah kemewahan tersendiri saat menginap di hutan, bukan? Kalian bisa memilih dari tiga tenda yang tersedia, mulai dari single occupancy, double share, dan triple share. Jangan khawatir mandi dingin karena Lodge Maribaya juga menyediakan air panas di masing-masing kamar mandi, lho!

Itulah beberapa rekomendasi buat berakhir tahun. Selama di Indonesia, pasti banyak inspirasi liburan yang semakin dekat dengan alam.

Atur liburanmu dan bersiaplah kembali ke alam untuk merayakan momen tahun baru! Yang penting, selalu hati-hati ya buat Kalian yang mau seru-seruan merayakan tahun baru di alam bebas atau destinasi lainnya.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: