Wisata Edukasi di Tegal. Inilah 5 Hal yang Anak-Anak Dapatkan Ketika Berkunjung ke Rodjo Tater

Wisata Edukasi di Tegal. Inilah 5 Hal yang Anak-Anak Dapatkan Ketika Berkunjung ke Rodjo Tater

Wisata Rodjo Tater Tegal-Sekedar foto.id-

4. Terapi Ikan

Ada fasilitas terapi ikan yang menawarkan pengalaman unik.

Ikan-ikan kecil akan membantu menghilangkan stres dengan menggigit-gigit kulit kamu yang mati.

5. Kebun Buah Naga

Salah satu hal yang istimewa di Rodjo Tater adalah kebun buah naga.

BACA JUGA:Penat Dengan Aktivitas Anda? Cobalah Berwisata Glamping di Rumah Angsa Guci, Simak Lokasi dan Fasilitasnya!

Kamu bisa memetik buah-buah naga segar langsung dari pohonnya.

Rasakan sensasi petik sendiri dan nikmati buah-buah naga yang manis dan menyegarkan.

Harga Tiket 

Nah, yang pasti hal ini juga jadi pertimbangan penting, kan?

Jangan khawatir, Rodjo Tater menawarkan harga tiket yang sangat terjangkau. Kamu hanya perlu membayar Rp. 15.000 per orang untuk masuk ke sini.

Bayangkan semua pengalaman seru yang bisa kamu dapatkan dengan harga yang cukup ramah di kantong.

Tips Saat Berkunjung Sebelum kamu merencanakan perjalanan ke Rodjo Tater, ada beberapa tips yang perlu kamu perhatikan:

Siapkan Pakaian yang Nyaman:

Pastikan kamu dan keluarga mengenakan pakaian yang nyaman, terutama jika rencananya kamu akan bermain di kolam air atau berjalan-jalan di kebun.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: