Ini Dia Berbagai Tempat Wisata Menarik yang Bisa kalian Kunjungi Ketika di Daerah Batang

Ini Dia Berbagai Tempat Wisata Menarik yang Bisa kalian Kunjungi Ketika di Daerah Batang

Ini Dia Berbagai Tempat Wisata Menarik yang Bisa kalian Kunjungi Ketika di Daerah Batang-disway jateng-

Lokasi Sigembok Hill Top terletak di kaki Gunung Prau, lebih jelasnya di Desa Deles, Kecamatan Bawang, Kabupaten Batang, Provinsi Jawa Tengah. Dengan tiket masuk Sigembok Hill Top Rp5.000 per orang.

 

5. Waykambang Edupark

 

Waykambang Edupark adalah salah-satu objek wisata yang bisa terbilang baru di Kabupaten Batang. Waykambang Edupark menyajikan konsep wisata alam dan edukatif yang dilengkapi beragam wahana permainan, serta ragam tempat selfie yang menarik.

 

Lokasi Waykambang Edupark terletak di kaki Gunung Kamulyan yang berda di Jalan Raya – Blado, Desa Selopajang Timur, Kecamatan Blado, Kabupaten Batang, Provinsi Jawa Tengah.

 

Tiket Masuk Waykambang Edupark Rp10.000 per orang, sedangkan tiket setiap wahana di Waykambang Edupark Rp10.000 per orang.

 

6. Wanawisata Polowono

 

Objek wisata Polowono Batang adalah wisata kuliner atau tempat nongkrong yang romatis dan menarik di alam terbuka. Hal tersebut terwujud dengan tempat duduk dan makan yang tersebar di setiap sudut kawasan ini.

 

Bahkan ada juga tempat makan di atas pohon yang membuat betah para pengunjung yang datang. Wanawisata Polowono tidak lupa juga menyajikan trend wisata kekinian berupa spot selfie yang menarik dengan latar hutan pinus dan berada di atas ketinggian bukit.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: