Butuh Dana Rp10 Juta? Berikut Syarat dan Cara Pinjam Uang di DANA Premium dengan Cepat

Senin 10-03-2025,23:00 WIB
Reporter : Alisa Septiana Zulfa
Editor : Zuhlifar Arrisandy

9. Tentukan jenis pinjaman sesuai kebutuhan dan ikuti instruksi selanjutnya hingga proses selesai.  

Itulah syarat dan cara pinjam uang di DANA Premium. Setelah pengajuan selesai dan dikirim melalui aplikasi, pihak DANA akan melakukan verifikasi data dan menentukan apakah pinjaman disetujui atau tidak.

Namun, jika pengguna telah meng-upgrade ke DANA Premium, proses pengajuan pinjaman akan jauh lebih mudah. Dengan DANA Premium, pengguna tidak perlu melalui proses yang panjang dan rumit.  

Jika verifikasi telah selesai dan semua syarat terpenuhi, DANA akan segera mencairkan uang pinjaman yang diajukan. Uang pinjaman biasanya akan langsung cair dan disalurkan ke akun dompet digital DANA masing-masing.

Kategori :