DISWAY JATENG - Pinjol syariah langsung cair resmi OJK kini menawarkan pembiayaan pinjaman tanpa riba. Tak hanya menyediakan pinjaman saja, pinjol syariah juga bisa dijadikan alternatif untuk berinvestasi degan keuntungan maksimal.
Pinjol syariah langsung cair resmi OJK dan anti riba cocok digunakan bagi peminjam yang tidak ingin membayar cicilan dengan bunga. Namun, pembiayaan yang diberikan menggunakan sistem murabahah dan ijarah untuk memperoleh keuntungan bersama secara adil.
Jika Anda berminat untuk mengajukan pinjol syariah langsung cair resmi OJK, di bawah ini ada beberapa platfrom yang aman dan terpercaya. Untuk mengajukan pinjaman syariah juga tergolong mudah dan syarat yang diberikan tidak membebani debitur.
Lalu apa saja aplikasi pinjol syariah langsung cair resmi OJK yang aman dan terpercaya untuk digunakan. berikut daftar pinjaman syariah online yang legal dan bisa memenuhi berbagai keperluan mendesak.
BACA JUGA:5 Pinjol Syariah Cepat Cair Bebas Riba Resmi Terdaftar OJK, Cicilan Tanpa Bunga dan Jaminan
Daftar 3 pinjol syariah langsung cair resmi OJK 2024
1. Bsalam
Pinjol syariah langsung cair resmi OJK pertama yang bisa Anda ajukan, yakni Bsalam. Platfrom pinjaman satu ini merupakan perusahaan P2P yang dibuat khusus untuk membiayai kebutuhan ibadah umroh atau haji dengan cara online.
Pinjaman dari Bsalam mempertemukan antara investor dengan pelaku usaha dari jasa perjalanan haji dan umroh. Untuk mengajukan pinjaman, peminjam hanya perlu mendaftar di website resmi Bsalam dan melengkapi berbagai data yang diperlukan.
Setelah semua proses pendaftaran dilakukan, Anda perlu melalui proses seleksi dan analisis ketat yang dilakukan oleh penyedia pinjaman. Apabila sudah berhasil disetujui, maka kebutuhan pinjaman Anda bisa langsung cair sesuai ketentuan yang berlaku.
2. Syarfi
Syarfi merupakan platfrom pinjol syariah langsung cair resmi OJK yang menyediakan dua jenis pinjaman, yakni modal usaha dan pembiayaan sosial. Kedua pinjaman tersebut memiliki berbagai perbedaan, mulai dari fungsi, limit, dan lainnya.
BACA JUGA:7 Platform Pinjol Syariah Tanpa Riba Terdaftar di OJK, Cepat Cair dan Populer di 2024
Jenis pinjaman usaha berlaku untuk nasabah yang membutuhkan modal kerja atau dana yang digunakan untuk operasional bisnis. Sistem pinjaman dari produk satu ini, yakni dengan pembayaran dicicil per bulan dengan imbal hasil yang sudah disepakati.
Untuk pinjaman jenis kedua, yakni sosisal diperuntukan kepada nasabah yang ingin menutup hutang riba, misalnya untuk penutupan kartu kredit. Akad pinjaman sosial dari syarfi menggunakan Qard atau pinjaman dana tanpa imbalan.