3. Qazwa
Platform pinjaman online ini dinaungi oleh PT Qazwa Mitra Hasanah, untuk limit pinjaman yang disediakannya juga tergolong cukup tinggi.
Tidak hanya itu saja platform ini juga sudah resmi terdaftar di Otoritas Jasa Keuangan (OJK), platform ini juga menggunakan prinsip islami yang tentunya menghindari unsur riba, syarat pengajuan di platform ini juga cukup mudah dengan proses yang cepat.
Papitupi syariah sangat cocok untuk anda yang membutuhkan dana pinjaman namun ingin terhindar dari riba.
4. Berkah Finteck Syariah
Platform pinjaman online ini menggunakan unsur Murabahah, Ijarah Multijasa, serta Ijarah Muntahiya bitTamlik (IMBT) yang tentunya sesuai syariat Islam.
Untuk syarat pengajuan platform pinjol syariah terbaik ini juga tergolong mudah, cepat, transparan serta terpercaya.
Hal tersebut menjadikan platform ini banyak diburu oleh orang-orang, platform ini dapat anda unduh dengan mudah di google playstore.
Kemudian anda dapat mengikuti langkah-langkahnya secara benar.
5. Papitupi Syariah
Platform pinjaman online ini dinaungi oleh PT Piranti Alphabet Perkasa, untuk limit pinjaman yang disediakannya juga tergolong cukup tinggi.
Tidak hanya itu saja platform pinjol syariah terbaik ini juga sudah resmi terdaftar di OJK, platform ini juga menggunakan prinsip islami yang tentunya menghindari unsur riba, syarat pengajuan di platform ini juga cukup mudah dengan proses yang cepat.
Papitupi syariah sangat cocok untuk anda yang membutuhkan dana pinjaman namun ingin terhindar dari riba.
BACA JUGA:7 Pinjol Bunga Rendah Terdaftar OJK, Salah Satunya Kredivo 0% dengan Tenor 30 Hari
Demikian ulasan mengenai platform pinjol syariah terbaik yang dapat anda temukan di google playstore, namun sebelum melakukan pengajuan pinjaman anda wajib membaca secara rinci syarat dan ketentuan yang tertera.
Semoga bermanfaat. (*)