Fitur Canggih Hp Keluaran Terbaru 2024, Layak Digunakan untuk Mendukung Pekerjaan

Sabtu 04-05-2024,10:30 WIB
Reporter : Alfin Ananda
Editor : Rochman Gunawan

DISWAY JATENG-  Hp keluaran terbaru 2024 ini sangat cocok untuk beraktivitas di luar rumah di masa pandemi memiliki tantangannya sendiri. 

Hp keluaran terbaru 2024 ini merupakan seri paling tinggi di deretan Galaxy S21 series, memiliki kemampuan tinggi untuk menunjang segala aktivitas pekerjaan kamu.

Hp keluaran terbaru 2024 kembali menjadi primadona utama, membawa beberapa fitur menarik khususnya di sektor kamera, yang sekaligus membedakan dengan kedua saudaranya.

Hp keluaran terbaru 2024 ini cocok untuk menjaga keamanan penggunanya saat beraktivitas di luar, Samsung Galaxy S21 Ultra 5G telah dilengkapi beberapa fitur yang berguna untuk itu.

BACA JUGA:5 Jenis HP Samsung Terbaik Tahun 2024 Harga 1 Jutaan Memberikan Pengalaman Visual Yang Memuaskan

1.Desain Kokoh

Memilik tampilan memikat dengan balutan kaca yang membuatnya terlihat elegan, dengan dua pilihan warna menarik yakni Phantom Silver dan Phantom Black. 

Bodi belakang didesain dengan modul secara terpisah pada setiap kamera sehingga membuatnya terlihat fresh, sedangkan desain Contour Cut menjadikan Samsung S21 Ultra tampak kokoh sekaligus lebih menawan.

2.Chipset Berkelas dan Mumpuni

Sebuah smartphone bisa dikatakan berada di kelas high-end jika ditenagai persenjataan yang mumpuni terutama dalam hal chipset, dengan dukungan konfigurasi chipset Snapdragon 888 dengan performa yang diklaim akan jauh lebih handal dibandikan versi sebelumnya.

Untuk versi chipset Exynos Galaxy S21 Ultra memilih seri 2100, dengan fabrikasi 5 nm pada kedua jenis chipset ini, maka performa Samsung Galaxy S21 Ultra untuk mendukung aktivitas berat sekalipun bisa dilakukan.

3.Kamera utama 108 MP

Perangkat ini kembali mengedepankan sensor 108 MP sebagai kamera utamanya, dapat menangkap foto HDR 12 bit yang artinya warnanya 64 kali lebih banyak dibanding Galaxy S20 Ultra.

Kemampuan 100x Space Zoom kembali ditawarkan oleh Samsung, dengan ketajaman dan kestabilan yang dijanjikan lebih baik sehingga semakin ideal untuk memotret dalam jarak yang jauh.

4.Samsung C-Safe

Aplikasi informasi seputar pandemi ini dikembangkan di bawah naungan Samsung Research Indonesia, untuk membantu Anda memantau perkembangan seputar pandemi serta mendapatkan informasi kesehatan.

Kategori :