15 Daftar Aplikasi Pinjol Bunga Rendah Bayar Bulanan Terbaik 2024, Syarat Mudah dan Langsung Cair

Rabu 01-05-2024,23:30 WIB
Reporter : Endang Wulandari
Editor : Laela Nurchayati

BACA JUGA:4 Aplikasi Pinjol Bunga Rendah Bayar Bulanan yang Legal dan Tentunya Sangat Aman Digunakan

3. Dana Syariah 

Dana Syariah merupakan salah satu aplikasi pinjaman online syariah terbaik yang ditujukan bagi Pemilik Usaha ataupun Perorangan khusus properti.

Peminjaman uang di sini berusaha menjauhi unsur Maisir, Gharar dan Riba yang diharamkan. Sehingga kalian akan membayar 0% bunga untuk pinjaman dana tersebut. 

Sistem pencairan dana di Dana juga harus melalui crowd funding. Kalian bisa meminjam DanaSyariah melalui situs mereka. Selain itu, aplikasinya sudah terdaftar di OJK dengan nomor S-384/NB.213/2018. Kalian tidak perlu risau lagi. 

4. AwanTunai 

Jika kalian cari pinjaman cepat cair bunga rendah, AwanTunai bisa kalian jadikan pilihan. Bunga yang ditawarkan di sini mulai dari 2% saja.

Selain sudah diatur, diawasi, dan dilindungi oleh OJK dengan nomor KEP-22/D.05/2020, AwanTunai juga sangat cocok digunakan oleh pelaku UMKM, seperti pemilik usaha warung kelontong dan usaha kuliner kecil.

Aplikasi Pinjaman Online atau Pinjol Bunga Rendah Bayar Bulanan Lainnya

5. AdaKami

6. PinjamDuit

7. Ammana Lender

BACA JUGA:7 Daftar Pinjol Legal Suku Bunga Rendah Bayar Bulanan Resmi OJK, Aman dan Terpercaya

8. Kredivo

9. KrediFazz

10. Danamas

Kategori :