Kamera utamanya mampu menghasilkan foto yang cukup baik dalam kondisi pencahayaan yang ideal. Sedangkan untuk kamera bokeh nya mampu menghasilkan foto yang artistik.
BACA JUGA:Beberapa Pilihan Ponsel OPPO dengan Penurunan Harga yang Memikat
Kamu juga bisa puas selfie dan video call dengan lensa 8 MP. Oppo A76 dilengkapi dengan baterai yang berkapasitas 5000mAh yang mampu bertahan seharian penuh dalam penggunaan normal.
Dengan dukungan teknologi pengisian daya SuperVOOC yang sangat memungkinkan pengisian daya dari 0% hingga 100% hanya dalam waktu kurang dari 1 jam saya lho.
Untuk saat ini kamu bisa mendapatkan ponsel ini dengan harga Rp. 3,4 juta dengan varian RAM 6 GB/128 GB. Nah itulah beberapa spesifikasi dari hp terbaik di 2024 Oppo A76.
Semoga bisa menjadi pertimbangan kamu dan selamat berbelanja! (*)