
Dilengkapi dengan layar panel OLED 3D yang berukuran 6,7 inci dengan resolusi full HD+. Performa dari sektor daya baterainya menggunakan kapasitas 4700mAh dengan dukungan fast charging SuperVOOC 80W.
4. Samsung Galaxy S24 Ultra
Pilihan hp terbaik di 2024 dengan RAM 12 GB yang selanjutnya adalah Samsung Galaxy S24 Ultra. Hp ini menawarkan beberapa pilihan memori internal yakni 256 GB, 512 GB dan 1 TB.
Kamu bisa menyesuaikan dengan kebutuhan dan juga budget yang ada. Secara performa kamu nggak perlu meragukan lagi kehebatan dari prosesor Snapdragon 8 gen 3 ini.
5. Poco X6 Pro 5G
Poco X6 Pro 5G hadir dengan RAM 12 GB serta penyimpanan internal 512 GB. Hal tersebut sangat bermanfaat untuk menyokong kinerja prosesor MediaTek Dimensity 8300 Ultra.
Ponsel ini juga menggunakan layar Crystalres Flow AMOLED yang berukuran 6,67 inci dengan refresh rate 120hz. Untuk sumber daya baterai menggunakan baterai tanam yang berkapasitas 5000mAh dengan dukungan teknologi fast charging 67W.
Nah itulah beberapa rekomendasi hp terbaik di 2024 yang dibekali dengan RAM 12 GB. Kamu bisa memilih beberapa pilihan ponsel di atas dan sesuaikan dengan kebutuhan mu.
Selamat berbelanja! (*)