DISWAY JATENG - Saat ini aplikasi pinjaman online atau pinjol menjadi perbincangan di kalangan masyarakat dikarenakan banyaknya masyarakat indonesia yang menggunakan aplikasi pinjaman online atau pinjol tersebut baik yang legal maupun yang ilegal.
Berikut adalah berita terbaru tentang deretan aplikasi pinjaman online yang tidak mempunyai DC / Debt Collector lapangan yang datang langsung ke rumah apabila terjadi gagal dalam membayar angsuran terbaru 2024.
DC atau Debt Collector menjadi sebuah momok bagi nasabah yang tidak mampu dalam membayar cicilan. Debt Collector (DC) adalah divisi yang bertugas melakukan penagihan ke lokasi atau rumah nasabah.
Jika kalian tidak bisa membayar angsuran lewat dari tanggal jatuh tempo, bukan hanya denda saja yang menanti. Tetapi juga akan ada kunjungan dari Debt Collector (DC) lapangan untuk menarik langsung angsuran dari pinjaman online atau pinjol yang dilakukan oleh nasabah.
Biasanya Debt Collector (DC) akan datang setelah 90 hari kalian tidak kunjung melakukan pembayaran angsuran. Pertama-tama penagihan dilakukan melalui sms dan panggilan telepon, tetapi jika tetap tidak ada respon, penagihan akan di lakukan melalui orang terdekat atau tetangga kalian.
Namun, terdapat beberapa laporan yang menyatakan pihak Debt Collector (DC) melakukan penagihan secara kasar, sehingga membuat stigma di masyarakat bahwa semua Debt Collector / DC lapangan seperti itu..
Dibawah ini adalah daftar aplikasi pinjaman online atau pinjol yang di kabarkan tidak mempunyai Debt Collector / DC lapangan terbaru 2024, yakni sebagai berikut :
1. Dana Rupiah
2. AdaKami
3. KTA KILAT
4. BantuSaku
5. Pinjam Gampang
6. Pinjaman Winwin