Curug Lalay: Ini Dia Daya tarik Air Terjun yang Mempesona di Karawang, No 2 Paling disukai Banyak Orang

Jumat 21-07-2023,00:19 WIB
Reporter : Dimas Hadi Ibrahim
Editor : Dimas Hadi Ibrahim

 

Untuk jam operasional Curug lalay beroperasional setiap hari dan buka selama 24 jam nonstop.

 

6.   Fasilitas

 

Sedangkan fasilitas yang ada di area Curug Lalay tidak terdapat apa-apa semuanya masih tampak alami, tetapi kalian bisa menemukan beberapa warung sederhana di jalur trekking yang dilalui.

 

7.   Lokasi

 

Sedangkan untuk lokasi Curug Lalay berada di kawasan Green Canyon Karawang, dan keberadaan Curug Lalay berada di perbatasan antara Karawang dengan Bogor.

 

8.   Petunjuk Jalan Menuju Curug lalay

 

Rute menuju Curug lalay jika kamu bergerak dari Jakarta waktu yang akan kamu tempuh sekitar 2 jam perjalanan. Kalian bisa melajukan kendaraan menuju Kampung Pasir Santri di Desa Antajaya, Tanjungsari atau bisa juga dengan menuju ke arah Kampung Tonjong Desa Cikutamahi, Cariu.

 

Arahkan kendaraan kalian menuju Green Canyon Karawang karena Curug Lalay berada di kawasan tersebut.

BACA JUGA:Candi Jiwa: Ini Dia Daya Tarik yang Tersedia, No 1 Pasti Kalian Menyukainya

Itulah pembahasan kita mengenai daya tarik wisata Curug Lalay Karawang, selalu jaga kebersihan agar alam tetap alami, semoga bermanfaat. (*)

Kategori :